Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manfaat dan Efek Samping Kayu Bajakah, Tumbuhan Asli Kalimantan Tengah

Kompas.com - 02/07/2023, 17:00 WIB
Diva Lufiana Putri,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kayu bajakah atau Spatholobus littoralis Hassk merupakan tumbuhan asli Kalimantan Tengah yang mengandung banyak manfaat bagi kesehatan.

Suku Dayak, suku asli Kalimantan pun kerap memanfaatkan tumbuhan ini sebagai obat tradisional untuk mengatasi berbagai penyakit.

Bahkan, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) pada 2019 turut mengungkapkan potensi kayu bajakah guna mengobati kanker.

Namun demikian, penelitian terkait manfaat kayu bajakah untuk kanker masih terbatas pada mencit dan bukan manusia.

Lalu, apa saja manfaat kayu bajakah lainnya?

Baca juga: Manfaat dan Efek Samping Daun Sirih, Bisa Picu Kecanduan dan Euforia


Manfaat kayu bajakah bagi kesehatan

Tumbuhan asli Kalimantan ini kaya akan kandungan yang berkhasiat bagi tubuh. Oleh karena itu, tak heran jika suku setempat menggunakannya sebagai bahan pengobatan herbal.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut beragam khasiat kayu bajakah:

1. Mengurangi peradangan

Berdasarkan penelitian dalam Jurnal Biodjati (2022), kayu bajakah berpotensi menjadi obat alami untuk mengurangi peradangan pada tubuh.

Khasiat tersebut lantaran sifat anti-peradangan atau antiinflamasi yang terkandung dalam sebatang kayu bajakah.

Sifat antiinflamasi akan mencegah peradangan berlangsung dalam jangka lama maupun berubah kronis, sehingga tak akan membahayakan kesehatan tubuh.

Tak hanya itu, tumbuhan ini juga kaya akan fitokimia, saponin, dan tanin, yang dapat merangsang pertumbuhan kulit baru saat luka.

2. Meningkatkan imunitas tubuh

Konsumsi kayu bajakah dapat meningkatkan imunitas atau sistem kekebalan tubuh, seperti menurut penelitian dalam International Conference on Public Health (2022).

Penelitian pada hewan tersebut menunjukkan, kayu bajakah meningkatkan jumlah sel darah putih (leukosit), yang berperan melawan infeksi dalam tubuh.

Adapun manfaat kayu bajakah ini, berkat senyawa saponin dan flavanoid yang membantu merangsang imunitas serta antibodi agar bekerja lebih efisien.

Baca juga: 7 Khasiat Bunga Telang dan Efek Samping yang Patut Diwaspadai

3. Melawan infeksi jamur

Habitas jenis Kayu Bajakah di Hutan Kalimantan TengahKOMPAS.com/KURNIA TARIGAN Habitas jenis Kayu Bajakah di Hutan Kalimantan Tengah

Halaman:

Terkini Lainnya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com