Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Ampuh Mengusir Curut dari Rumah

Kompas.com - 24/06/2023, 07:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Curut atau celurut yang berkeliaran di sekitar rumah akan mengganggu kebersihan dan mengancam kesehatan penghuni rumah.

Sebagai hama pengganggu, curut dan tikus sama-sama harus segera diusir dan dibasmi dari rumah.

Meski begitu, ternyata curut dan tikus memiliki sejumlah perbedaan yang memengaruhi cara pengusirannya.

Dilansir dari Animals Mom, curut merupakan hewan pemakan serangga, ular dan burung kecil, bahkan tikus lainnya. Sementara tikus pemakan tumbuhan.

Hewan yang aktif di malam dan siang hari ini memiliki bulu abu-abu dengan ukuran lebih kecil dan hidungnya panjang.

Walau berukuran lebih kecil, curut memiliki gigi tajam yang sering mengigit saat terganggu.


Bahaya curut

Menurut Weekand, curut termasuk binatang ganas dan gampang mengigit saat merasa terancam.

Curut juga berbau tidak enak dan memiliki kelenjar racun di mulutnya. Jika tergigit, air liurnya kemungkinan besar akan mengiritasi luka bekas gigitan.

Badan Lingkungan Hidup Nasional (NEA) Singapura menyebut, curut berpotensi menyebarkan patogen seperti hantavirus dan bakteri Leptospira.

Patogen ini menyebabkan gangguan paru-paru dan penyakit Leptospirosis.

Beberapa tanda yang harus diperhatikan karena menunjukkan serangan curut di rumah, yaitu kotoran yang berserakan, bekas cakaran dan gigitan curut, lubang di halaman atau rumah, serta curut hidup.

Baca juga: 11 Tanaman Pencegah Tikus Masuk Rumah, Bisa Ditanam di Pekarangan

Cara mengusir curut

Ilustrasi celurut atau curut.Pixabay/7854 Ilustrasi celurut atau curut.
Berikut berbagai cara untuk mengusir curut dari rumah:

1. Bersihkan area rumah yang disukai curut

Curut suka tinggal di tempat tersembunyi yang nyaman, seperti tumpukan kayu bakar, batu bata, dedaunan, puing-puing, dan limbah lainnya.

Bersihkan sampah dan tumpukan barang yang tidak digunakan di sekitar halaman dan dalam rumah agar tidak menjadi sarang curut.

2. Tebar aroma yang dibenci curut

Dilansir dari BPSDM Provinsi Jambi, curut tidak menyukai bau menyengat dari daun mint, lada hitam, serbuk kopi, daun mint, cengkih, peppermint, dan cuka.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Tren
8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

Tren
30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

Tren
Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Tren
Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Tren
Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tren
Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Tren
Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis 'Habisi Mereka' di Rudal Israel

Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis "Habisi Mereka" di Rudal Israel

Tren
Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Tren
7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

Tren
SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

SIM C1 Resmi Berlaku untuk Motor 250-500 CC, Ini Syarat dan Biayanya

Tren
Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Mulai 2 Juni 2024, Masuk Mekkah Tanpa Izin Haji Bisa Kena Denda, Berapa Besarannya?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com