Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapan Batas Waktu Dapat LoA Unconditional Beasiswa LPDP 2023?

Kompas.com - 15/06/2023, 18:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Batas waktu penerima beasiswa LPDP dapat tempat kuliah

Person In Charge (PIC) Beasiswa LPDP, Berliana Abidah Oktoviani menjelaskan, pelamar beasiswa LPDP yang sudah diterima, diberikan waktu untuk mendapatkan LoA Unconditional maksimal 18 bulan terhitung sejak dinyatakan lulus beasiswa LPDP.

"Dalam 18 bulan tersebut yang bersangkutan harus sudah memiliki Letter of Acceptance (LoA) yang bersifat unconditional dari universitas-universitas yang berada dalam list LPDP," ujar Berliana saat dihubungi Kompas.com, Kamis (15/6/2023).

Ia mengatakan, jika dalam waktu 18 bulan tersebut pelamar gagal atau tidak bisa menyampaikan LoA Unconditional ke LPDP, maka beasiswa LPDP akan dinyatakan hangus atau gugur.

Dikutip dari Buku Panduan LPDP, pendaftar beasiswa LPDP, yang belum memiliki LoA Unconditional, bisa memilih 3 perguruan tinggi tujuan dalam negeri maupun luar negeri saat melakukan pendaftaran.

Jurusan yang dipilih di antara 3 tempat kuliah tersebut diharuskan sama atau sejenis atau serumpun.

Ketentuan LoA Unconditional

LoA Unconditional untuk ikut beasiswa LPDP 2023 memiliki sejumlah ketentuan yakni:

  1. Perguruan Tinggi dan Program Studi harus sesuai dengan pilihan pada aplikasi pendaftaran.
  2. Intake studi harus memenuhi ketentuan yang ditetapkan LPDP terkait waktu perkuliahan paling cepat yang diizinkan.
  3. Jika intake perkuliahan yang tercantum pada LoA Unconditional yang diunggah tidak sesuai
  4. ketentuan maka wajib melampirkan Surat Defer (Penundaan) dari Perguruan Tinggi yang menerbitkan LoA, yang diunggah bersamaan dengan LoA.
  5. Jika pendaftar mengunggah LoA Unconditional yang tidak sesuai ketentuan LPDP, maka dianggap tidak memenuhi kriteria pendaftaran.

Jadwal beasiswa LPDP

Berikut ini jadwal beasiswa LPDP Tahap 2 yang harus diperhatikan oleh para pelamar beasiswa:

  • Pendaftaran Seleksi: 9 Juni-9 Juli 2023
  • Seleksi Administrasi: 10–23 Juli 2023
  • Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 27 Juli 2023
  • Pengajuan Sanggah: 28–29 Juli 2023
  • Pengumuman Hasil Sanggah: 5 Agustus 2023
  • Seleksi Bakat Skolastik: 7–9 dan 11 Agustus 2023
  • Pengumuman Hasil Seleksi Bakat Skolastik: 16 Agustus 2023
  • Seleksi Substansi: 4 September–27 Oktober 2023
  • Pengumuman Hasil Seleksi Substansi: 7 November 2023
  • Periode Perkuliahan paling cepat: Januari 2024

Baca juga: Lokasi Tes Bahasa Inggris untuk Ikut Beasiswa LPDP 2023

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com