Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Pesawat Penumpang Terbesar di Dunia, Ada Airbus A380

Kompas.com - 03/06/2023, 09:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pesawat adalah salah satu alat transportasi umum yang banyak digunakan di dunia.

Pesawat sendiri dikategorikan menjadi beberapa jenis, yaitu pesawat penumpang, pesawat angkut/kargo, pesawat militer, dan pesawat eksperimental.

Adanya pesawat ini memudahkan manusia dalam bepergian jarak jauh, terlebih adanya pesawat penumpang.

Diketahui, pesawat penumpang adalah jenis pesawat yang menampung penumpang warga sipil, beserta bagasi, dan kargo.

Karena banyak digunakan untuk kegiatan komersial, kini ada beberapa pesawat penumpang yang dibuat dengan kapasitas yang besar.

Baca juga: Video Viral Pesawat Berputar-putar di Halim Perdanakusuma, Apa Penyebabnya?


Lantas, apa saja pesawat penumpang terbesar di dunia?

1. Airbus A380

Pertama, ada pesawat Airbus A380 yang merupakan pesawat penumpang terbesar yang ada di dunia saat ini.

Dikutip dari Simple Flying, pesawat ini dikatakan sebagai pesawat terbesar berdasarkan kapasitas penumpang, volume, berat, dan lebar sayap.

Pesawat A380 ini memiliki berat antara 510-575 ton dengan ukuran pesawat sepanjang 72,7 meter, tinggi 24,1 meter, dan lebar sayap mencapai 79,8 meter.

Dengan ukurannya yang besar, pesawat ini terdiri dari dua tingkat. Dek utama memiliki lebar 6,58 meter dan dek atas selebar 5,92 meter.

Meski berukuran besar, pesawat ini dapat melaju dengan kecepatan 0,85 mach atau 988 kilometer per jam.

Pesawat Airbus A380 ini menawarkan kapasitas penumpang maksimum (batas keluar) 853 orang. Akan tetapi, maskapai mengoperasikannya dengan kapasitas tipikal 400 hingga 550 kursi.

Baca juga: Daftar Barang yang Tidak Boleh Dibawa Naik Pesawat dan Kereta Api

2. Boeing 747-8

Boeing 747-8 Intercontinental di pameran Paris Air Show 2011.Boeing Boeing 747-8 Intercontinental di pameran Paris Air Show 2011.

Pesawat Boeing 747-8 menjadi pesawat penumpang terbesar kedua setelah Airbus A380.

Pesawat ini diperkenalkan sebagai pesawat penumpang pada 2012 dan merupakan varian pesawat terbesar dari 747.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Tren
Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Tren
Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Tren
Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Tren
Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Tren
3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Tren
Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Tren
'Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... '

"Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... "

Tren
Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Tren
Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain'

Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain"

Tren
Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Tren
Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Tren
Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com