Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Ditutup Besok, Segera Daftar di Rekrutmenbersama.fhcibumn.id

Kompas.com - 19/05/2023, 18:15 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 dijadwalkan ditutup besok, Sabtu (20/5/2023). Hal itu dibenarkan oleh Direktur Eksekutif FHCI Lieke Roosdianti.

"Sampai saat ini tidak ada perpanjangan waktu pendaftaran," tuturnya, saat dikonfirmasi Kompas.com, Jumat (19/5/2023).

Sebelumnya, pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 telah dibuka sejak Kamis, 11 Mei 2023.

Ratusan perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) membuka lowongan untuk lulusan SMA, S1, hingga S2.

Pendaftaran lowongan pekerjaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023 bisa dibuka di laman https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/.

Baca juga: Daftar dan Kuota Tambahan Lowongan Kerja Terbaru pada Rekrutmen Bersama BUMN 2023

Syarat pendaftaram Rekrutmen Bersama BUMN 2023

Dilansir dari laman rekrutmenbersama.fhcibumn.id, berikut persyaratan pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023:

1. Warga Negara Indonesia

2. Usia fresh graduate maksimal per 11 Mei 2023 mengikuti jenjang pendidikan sebagai berikut:

  • SMA/Sederajat: 25 tahun
  • Diploma III: 27 tahun
  • S1/Diploma IV: 30 tahun
  • S2: 35 tahun
  • Experience Hire: 45 tahun.

3. Nilai IPK minimal 3.00 (skala 4.00) untuk D-III/D-IV/S-1 dan minimal 3.25 (skala 4.00) untuk S2

4. Nilai Rata-rata Ujian Sekolah minimal 75 (skala 100) untuk lulusan SMA

5. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia.

6. Jenis kelamin menyesuaikan kebutuhan posisi masing-masing BUMN.

7. Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba.

8. Dokumen SKCK dari Kepolisian (Jika Ada).

9. Sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja apabila ada.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Tren
Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Tren
Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Tren
Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Tren
Karier Grace Natalie Melejit Usai Pilpres 2024, Terima 2 Jabatan Kurang dari Sebulan

Karier Grace Natalie Melejit Usai Pilpres 2024, Terima 2 Jabatan Kurang dari Sebulan

Tren
Berbeda dengan Manusia, Begini Cara Anjing Melihat Warna dan Dunia

Berbeda dengan Manusia, Begini Cara Anjing Melihat Warna dan Dunia

Tren
Detik-detik Mobil Seret Pompa Pertalite di SPBU Cilegon hingga Berakibat Kebakaran

Detik-detik Mobil Seret Pompa Pertalite di SPBU Cilegon hingga Berakibat Kebakaran

Tren
Jokowi Ungkap Alasan Upacara 17 Agustus Digelar di IKN dan Jakarta

Jokowi Ungkap Alasan Upacara 17 Agustus Digelar di IKN dan Jakarta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com