Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tidak Lolos SPAN Bisa Daftar UM PTKIN 2023, Ini Syarat dan Caranya

Kompas.com - 06/04/2023, 06:45 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Peserta yang tidak lolos Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN PTKIN) dapat mendaftar Ujian Mandiri (UM) PTKIN 2023.

Peserta bisa mendaftar secara online melalui laman um.ptkin.ac.id mulai Senin, 10 April 2023 mendatang pukul 16.00 WIB.

UM PTKIN adalah pola seleksi yang dilakukan secara bersama oleh 58 PTKIN dan perguruan tinggi negeri (PTKIN) dengan program studi keagamaan.

Nantinya, sistem seleksi juga dilakukan secara elektronik dan peserta bisa mengikuti ujian penerimaan mahasiswa ini di seluruh wilayah Indonesia.

Berikut syarat dan cara daftar UM PTKIN 2023.

Baca juga: SPAN PTKIN 2023 Diumumkan Hari Ini, Klik di pengumuman-span.ptkin.ac.id

Syarat daftar UM PTKIN 2023

Koordinator Pokja Humas Publikasi PMB Nasional Rizka Chamami mengonfirmasi bahwa pendaftar UM PTKIN 2023 dilakukan melalui um.ptkin.ac.id.

"Nanti di web itu juga, saat ini belum launching (pendaftaran)," kata Rizka kepada Kompas.com, Selasa (4/4/2023).

Dalam keterangan resminya, ia menjelaskan syarat daftar UM PTKIN 2023 yang harus dipenuhi peserta.

Simak yang berikut ini:

  • Lulus dari MA/MAK/SMA/SMK/Pesantren Mu’adalah/ Pendidikan Diniyah/Pendidikan Kesetaraan Pondok Pesantren Salafiyah atau setara tahun 2021, 2022, dan 2022
  • Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
  • Membayar biaya pendaftaran UM PTKIN 2023 sebesar Rp 200.000 melalui bank.

Baca juga: SPAN PTKIN 2023, Calon Mahasiswa Banyak yang Daftar di UIN Yogyakarta

Cara daftar UM PTKIN 2023

Setelah melengkapi syarat yang sudah ditetapkan, peserta bisa melakukan pendaftaran UM PTKIN dengan cara di bawah ini:

  • Kunjungi laman um-ptkin.ac.id
  • Isi biodata secara online lalu terima Slip Instruksi Pembayaran (SIP)
  • Pembayaran bisa dilakukan di seluruh kantor cabang BNI
  • Peserta harus mengikuti tes tertulis melalui Sistem Seleksi Elektronik (SSE) dengan memilih kelompok jurusan, baik IPA maupun IPS
  • Tentukan PTKIN, program studi (prodi), dan lokasi ujian
  • Cetak kartu ujian
  • Ikuti tes tertulis di lokasi yang sudah dipilih berdasarkan jadwal yang tertera pada kartu peserta.

Baca juga: Daftar UTBK SNBT 2023, Simak Biaya Kuliah di UGM, ITB, IPB, dan UM

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com