Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Negara dengan Militer Terkuat di Asia 2023, Indonesia Ungguli Iran dan Israel

Kompas.com - 27/02/2023, 08:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Sementara Indonesia, memiliki anggaran pertahanan lebih besar daripada Pakistan, yakni 8,8 miliar dollar AS.

Namun, jumlah personel militer Indonesia masih jauh di bawah Pakistan, 300.000 AD, 75.000 AL, dan 40.000 AU.

Alutsista Indonesia juga kalah jumlah dengan Pakistan.

Indonesia tercatat memiliki 314 tank, 153 artileri gerak, 466 pesawat tempur, 4 kapal selam, dan 10 fregat.

Baca juga: Daftar 20 Negara dengan Militer Terkuat di Dunia

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: 5 Negara dengan Militer Terkuat di Dunia 2021

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com