Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Ini dalam Sejarah: Manusia Pertama yang Mendarat di Bulan Meninggal Dunia

Kompas.com - 25/08/2022, 12:35 WIB
Taufieq Renaldi Arfiansyah,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hari ini 10 tahun yang lalu, atau tepatnya pada 25 Agustus 2012, Neil Armstrong meninggal dunia.

Armstrong merupakan seorang astronot asal Amerika Serikat yang dikenal sebagai manusia pertama yang menginjakkan kaki di Bulan.

Meskipun dikenal sebagai yang pertama, namun ternyata Armstrong tidak sendirian pada misi ke Bulan tersebut.

Dia ditemani oleh dua rekannya yang berama Edwin E Aldrin dan Michael Collins untuk pergi ke luar angkasa pada 16 Juli 1969.

Empat hari berselang, mereka kemudian berhasil mendarat dan menginjakkan kaki di Bulan.

Lantas, bagaimana perjalanan hidup Armstrong?

Baca juga: SpaceX Inspiration4, Empat Astronot Sipil Sukses Mengitari Orbit Bumi Selama 3 Hari

Masa kecil Armstrong

Dikutip dari Britannica, pria bernama lengkap Neil Alden Armstrong lahir pada 5 Agustus 1930 di Wapakoneta, Ohio, Amerika Serikat.

Armstrong merupakan anak sulung dari tiga bersaudara yang lahir dari pasangan Viola Louise Engel dan Stephen Koenig Armstrong.

Ketertarikan Armstrong kepada dunia penerbangan sudah terlihat sejak kecil, bermula saat ia untuk pertama kalinya naik pesawat pada usia 6 tahun.

Selain itu, Armstrong juga dikenal aktif di organisasi Boy Scouts of America atau seperti Pramuka di Indonesia.

Di Boy Scouts of America, Armstrong mendapat peringkat Eagle Scout yang merupakan peringkat tertinggi yang dapat dicapai.

Baca juga: Empat Astronot Kembali dari ISS Menggunakan Kapsul SpaceX

Menjadi pilot

Armstrong menjadi pilot berlisensi saat ulang tahunnya ke-16, selain itu juga menjadi kadet Angkatan Laut AS setahun setelahnya pada 1947.

Bahkan Armstrong juga menempuh pendidikan Teknik Penerbangan di Purdue University, Indiana.

Meskipun begitu, aktivitasnya di perkuliahan sempat dihentikan pada 1950 karena Armstrong harus bertugas dalam Perang Korea.

Perlu diketahui, saat perang berlangsung, pesawat Armstrong pernah sekali tertembak jatuh oleh musuh.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Bocoran Susunan Satgas Judi Online yang Dikomandoi Menko Polhukam, Ada Siapa Saja?

Tren
Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim 'Cone'

Seorang Dokter Temukan Potongan Jari Manusia di Dalam Es Krim "Cone"

Tren
4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

4 Kader Gerindra yang Dapat Jatah Komisaris BUMN, Siapa Saja?

Tren
Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Apakah Karyawan Swasta Dapat Libur Cuti Bersama Idul Adha? Berikut Aturannya

Tren
7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

7 Manfaat Memelihara Anjing, Salah Satunya Baik untuk Kesehatan Jantung

Tren
Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Arab Saudi Uji Coba Taksi Terbang Tanpa Awak di Musim Haji 2024

Tren
Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Kapan Waktu yang Tepat Calon Karyawan Bertanya soal Gaji?

Tren
Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Kapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70? Berikut Jadwal, Cara Daftar, Syaratnya

Tren
Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Menko PMK Sebut Judi Online Bahaya, tapi Korbannya Akan Diberi Bansos

Tren
KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

KA Blambangan Ekspres dan Banyubiru Kini Gunakan Kereta Ekonomi New Generation, Cek Tarifnya

Tren
Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Jemaah Haji Indonesia Berangkat ke Arafah untuk Wukuf, Ini Alur Perjalanannya

Tren
Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Tren
Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Tren
Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Tren
Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com