Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Makan di Pantai Indah Kapuk Jakarta Utara, Cocok untuk Keluarga

Kompas.com - 10/07/2022, 13:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

2. Bebek Kaleyo

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Bebek Kaleyo (@bebekkaleyo76)

Berikutnya, tempat makan di PIK yang cocok untuk keluarga adalah bebek Kaleyo.

Bebek Kaleyo adalah salah satu tempat makan olahan bebek yang cukup ternama di Jakarta. Tempat makan ini juga telah memiliki sejumlah cabang di beberapa daerah. Salah satunya Pantai Indak Kapuk.

Hidangan di sini bisa dinikmati oleh berbagai kalangan. Cita rasa bebek kaleyo sudah tidak diragukan lagi.

Pengunjung bisa mencicipi aneka hidangan mulai dari bebek goreng kremes, rica bebek, hingga bebek peking.

Bagi yang tidak suka bebek, bisa memilih hidangan lainnya, seperti ayam dan aneka sayuran.

  • Lokasi: Food Plaza, Jalan Pantai Indah Kapuk, Kelurahan Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara
  • Jam Buka: 10.00-23.00 WIB

3. New Tempo Doeloe

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by New Tempo Doeloe (@newtempodoeloe)

New Tempo Doeloe juga menjadi tempat makan di PIK yang cocok untuk keluarga. Tempat makan ini menyuguhkan masakan khas Tiongkok dengan cita rasa autentik.

Bahkan restoran ini sudah berdiri sejak 1998 dan tetap menjaga kualitas masakannya.

Kendati demikian, tempat makan ini menyediakan hidangan non halal. Oleh karena itu, bagi muslim yang ingin makan di sini, bisa menanyakan dulu ke pelayan tentang menu makanan di sini.

Beberapa menu lezat di tempat makan New Tempo Doeloe adalah

  • Alamat: Golf Island, Rukan The Beach, Pantai Indah Kapuk St No.33, Jakarta 14460
  • Jam Buka: 10.00-21.00 WIB. 

Baca juga: 5 Tempat Wisata “Hits” di Bandung 2022

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Lolos Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Lolos Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Cuka Apel Bermanfaat untuk Apa Saja? Ini 4 Daftar Khasiatnya

Cuka Apel Bermanfaat untuk Apa Saja? Ini 4 Daftar Khasiatnya

Tren
Bumi Terima Sinyal Misterius dari Jarak Hampir 16.000 Tahun Cahaya, Berasal dari Mana?

Bumi Terima Sinyal Misterius dari Jarak Hampir 16.000 Tahun Cahaya, Berasal dari Mana?

Tren
6 Manfaat Jalan Kaki di Walking Pad, Apa Saja?

6 Manfaat Jalan Kaki di Walking Pad, Apa Saja?

Tren
Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com