Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berbagai Istilah di Dunia Twitter yang Wajib Diketahui, Apa Saja?

Kompas.com - 25/03/2022, 16:04 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Twitter adalah salah satu media sosial yang banyak digunakan oleh masyarakat dari seluruh dunia.

Pengguna Twitter bisa siapa saja, mulai dari orang biasa hingga pejabat negara.

Melalui Twitter siapa pun bisa memulai percakapan, membalas percakapan, ataupun bergabung dalam sebuah obrolan.

Lewat Twitter, siapa pun juga bisa melihat segala hal yang tengah menjadi sorotan saat ini.

Baca juga: Mengenal Apa Itu Twitter dan Mengapa Orang Menggunakannya?

Berbagai istilah di Twitter yang wajib diketahui

Apabila Anda merupakan pengguna baru Twitter, berikut ini sejumlah istilah yang biasa digunakan di dalam dunia Twitter:

1. Mention

Dikutip dari Hubspot, mention bermanfaat untuk ‘menandai’ atau memanggil seseorang di dalam posting atau balasan Twitter.

Aapun caranya adalah dengan menggunakan tanda “@” diikuti nama pengguna Twitter.

Ketika seseorang melakukan “mention” kepada orang lain, maka orang yang di-mention tersebut akan mendapatkan informasi pemberitahuan di akunnya.

Baca juga: Trending di Twitter, di Mana Letak Natuna dan Apa Potensi Perairannya?

2. Tagar

Simbol tagar dicirikan dengan tanda “#” yang diikuti kata-kata lain.

Penggunaan tagar, diikuti dengan kata lain di dalam twit yang berfungsi untuk membuat sebuah konteks atau memudahkan pengguna mencari topik tertentu di Twitter.

3. Bot

Ketika menggunakan Twitter, mungkin Anda akan menemukan istilah “bot” dari pengguna lain yang merujuk pada suatu posting.

Bot didefinisikan sebagai akun jejaring sosial yang dibuat memakai kecerdasan buatan.

Bot bukanlah manusia, namun bot adalah skrip yang sudah dirancang atau ditulis manusia untuk melakukan beberapa hal yang terprogram.

Baca juga: Viral Pengendara Pelat AA di Twitter, Bagaimana Aturan Bersepeda di Jalan?

4. DM

Ilustrasi Twittertechradar.com Ilustrasi Twitter

Istilah DM mungkin juga akan ditemui ketika berinteraksi menggunakan Twitter.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com