Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 PTN yang Buka Jalur Mandiri atau Jalur Prestasi, Mana Saja?

Kompas.com - 21/03/2022, 10:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Untuk jadwal pendaftaran peserta seleksi Mandiri ITB bisa disimak di sini.

Baca juga: ITB Bangun Kampus di Cirebon, Berikut Konsep dan Perencanaannya

2. Universitas Diponegoro (Undip)

Dilansir dari situs resmi Undip, Universitas Diponegoro akan membuka kembali Ujian Mandiri (UM) dengan menggunakan portofolio dan ujian online pada UM S1 Kemitraan.

Syarat kepesertaan jalur Ujian Mandiri

1. Siswa lulusan SMA/SMK/MA atau yang sederajat, lulus ujian persamaan, atau yang setara lainnya (paket C) tahun 2022, 2021 dan 2020.

2. Memenuhi persyaratan sesuai program studi yang dituju.

3. Usia maksimal 22 tahun.

Tata cara pendaftaran

  • Peserta membuat user pendaftaran menggunakan email pada laman ini.
  • Peserta memilih jalur pilihan UM S1.
  • Membayar biaya pendaftaran pada bank yang ditunjuk (Bank BNI, Bank BRI, Bank BTN, Bank Mandiri). Informasi biaya pendaftaran bisa dicek di laman ini.
  • Peserta mengisi data portofolio (Raport Smt 1-5 dan atau prestasi lain) melalui aplikasi.
  • Peserta wajib melakukan upload Surat Pernyataan setelah ditandatangai oleh peserta dan orang tua (dalam format pdf) dan cetak kartu peserta pendaftaran online.
  • Peserta cetak kartu peserta dan mengikut ujian sesuai jadwal pada kartu peserta.

Materi Ujian:

Tes Potensi Skolastik: Kemampuan Verbal (Bahasa Inggris dan Indonesia), Numerik, Logika dan Kewarganegaraan.

Informasi lebih lanjut bisa disimak dalam halaman ini.

Baca juga: Registrasi Ulang UM Undip, Ini Hal yang Perlu Diperhatikan!

3. Institut Pertanian Bogor (IPB)

Ilustrasi mahasiswa IPB University.DOK. Laman admisi IPB Ilustrasi mahasiswa IPB University.

Dilansir dari situs resmi IPB, IPB memiliki beberapa jalur seleksi mandiri, salah satunya adalah Ujian Tulis Mandiri Berbasis Komputer (UTM-BK) untuk program sarjana.

Pada awal dimulainya, seleksi calon mahasiswa jalur UTMBK dilakukan dengan dua pilihan metode seleksi, yaitu seleksi menggunakan ujian tulis berbasis komputer yang dilaksanakan oleh IPB dan menggunakan skor UTBK yang diselenggarakan Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Peserta bisa memilih salah satunya apakah menggunakan skor UTBK LTMPT atau mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer IPB yang dilaksanakan secara “online”dari rumah masing-masing, atau bisa mendaftar keduanya.

Jika peserta mendaftar keduanya, maka seleksi akan dilakukan berdasarkan nilai terbaik yang diperoleh.

Baca juga: Seni Perlawanan Anak Muda di Balik Poster Lucu Pendemo

Materi UTM-BK (ujian online)

1. Materi yang diujikan untuk UTM-BK program sarjana (S1) yaitu Tes Kemampuan Skolastik yang bersifat Higher Order Thinking Skills (HOTS). Jumlah soal sebanyak 25 soal. Waktu pengerjaan adalah 60 menit. Sistem penilaian:

(1) Untuk soal pilihan ganda: benar 100 persen, salah -25 persen, kosong 0 persen;

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Tren
Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Tren
Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Tren
Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Tren
Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Tren
Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Tren
Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Tren
4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

Tren
5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

Tren
Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

Tren
Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com