Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai Bintang Gatotkaca Disebut Mirip Captain Marvel, Ini Sejarahnya

Kompas.com - 23/02/2022, 20:58 WIB
Diva Lufiana Putri,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Media sosial Twitter diramaikan soal pembahasan bintang di dada Gatotkaca yang dinilai mirip dengan Captain Marvel

Keramaian ini setela Film Satria Dewa: Gatotkaca yang disutradarai oleh Hanung Bramantyo, akhirnya resmi merilis teaser pertama pada Selasa (22/2/2022) lalu.

"WIH APAAN NIH LAMBANG CAPTAIN MARVEL!" Udah pada aneh ya manusia si paling paling ini. Cinta sih cinta. Tapi belajar sejarah sama budaya dulu napa. ????,” tulis salah satu warganet Twitter menyikapi persamaan kostum kedua superhero tersebut, pada Selasa (22/2/2022).

Baca juga: Viral, Foto Tulisan Ganjar Pranowo The Next President RI di Menara Eiffel, Ini Faktanya

Lantas, apa arti simbol bintang dalam Gatotkaca dan bagaimana sejarahnya?

Sudah dikenal sejak era Mangkunegara V

Researcher asal Ullen Sentalu Museum, Yosef Kelik Prirahayanto menjelaskan, dalam akun Twitter pribadinya @sefkelik (23/2/2022), pemakaian simbol bintang pada kostum Gatotkaca menurutnya sudah ada sejak beberapa dekade sebelum kemunculan karakter Captain America maupun Captain Marvel dalam Marvel Comics.

“Kostum Gatotkaca tersebut bisa jadi sudah dikenal dari era KGPAA (Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya) Mangkunegara V (1881-1896),” tulisnya.

Ia menambahkan, tokoh Gatotkaca versi Jawa sendiri sudah berumur sekitar 9 abad dan dikenal sejak zaman Kemaharajaan Kediri.

“Tepatnya merujuk kepada penulisan Kitab Kakawin 'Gatotkacasraya' oleh Mpu Panuluh sekitar masa pemerintahan Maharaja Jayabaya (1117-1135),” tulis Yosef.

Baca juga: Viral, Foto Satu Buah Nangka Dijual Seharga Rp 3,1 Juta, Ini Alasannya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Tren
Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com