Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manfaat Mandi Air Dingin, Mengusir Depresi dan Menurunkan Berat Badan

Kompas.com - 26/01/2022, 07:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com -  Di cuaca dingin dan basah seperti di musim penghujan, mandi air dingin di pagi hari adalah tantangan tersendiri.

Kebanyakan orang akan memilih mandi dengan air panas untuk menghangatkan tubuh karena cuaca sudah sangat dingin dan memicu gigil.

Padahal mandi air panas akan berisiko merusak kulit, memicu kekeringan pada permukaan kulit. Semakin panas suhu air, maka akan semakin kering pula kulit kita di siang hari.

Selain itu, mandi air dingin sendiri memiliki banyak manfaat kesehatan. Ini sebabnya, sudah dari dulu kala air dingin digunakan sebagai alat terapi kesehatan, salah satunya adalah terapi untuk meredakan stres.

Apa saja manfaat kesehatan mandi air dingin? Berikut ini adalah beberapa di antaranya:

Baca juga: Tubuh Berkeringat Setelah Mandi, Apa yang Terjadi?

1. Meringankan depresi

Melansir dari Healthlinesalah satu terapi untuk meringakan dan meredakan depresi adalah hidroterapi. Yaitu mandi dengan air dingin selama lima menit dan dilakukan dua hingga tiga kali dalam seminggu.

Mandi air dingin bisa digunakan meringankan gejala depresi.Shutterstock/Boyloso Mandi air dingin bisa digunakan meringankan gejala depresi.
Suhu dingin dari air bisa mengirimkan sinyal elektrik ke otak. Sinyal ini akan memicu tubuh dan otak untuk lebih terjaga dan lebih berenergi.

Ketika sinyal ini terkirim, hormon kebahagian atau hormon endorfin juga akan terpicu keluar. Sehingga efeknya tubuh akan lebih rileks dan optimis.

2. Menurunkan berat badan

Lemak putih terkait erat dengan obesitas, dan lemak coklat adalah jenis lemak yang kita miliki sedari lahir dan bisa bertugas menstabilkan jumlah lemak putih agar tak terlalu banyak.

Nah air dingin adalah yang bisa mengaktifkan jenis lemak coklat yang bermanfaat baik ini.

Jadi jika Anda ingin menurunkan berat badan, cobalah rutin mandi air dingin meski cuaca tengah basah karena air hujan sekalipun.

Selain mengaktifkan lemak baik, mandi air dingin juga bisa menyembuhkan berbagai gangguan kesehatan pada saluran cerna.

Baca juga: Manfaat Mandi Air Hangat Sehabis Kehujanan

3. Memperbaiki peredaran darah

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Tren
Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Tren
Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Tren
Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Tren
Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Tren
ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

Tren
Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Tren
Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Tren
Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Tren
Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Tren
Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Tren
Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Tren
Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com