Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vaksin Booster Dimulai 12 Januari 2022, seperti Apa Rencananya?

Kompas.com - 05/01/2022, 07:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menjelaskan, pelaksanaan vaksinasi dosis ketiga atau vaksinasi booster akan dimulai pada 12 Januari 2022.

Hal itu diumumkannya usai rapat terbatas di Istana Kepresidenan melalui konferensi pers virtual, Senin (3/1/2022).

Diketahui, vaksinasi booster atau vaksin penguat adalah dosis vaksin tambahan untuk memberikan perlindungan ekstra terhadap Covid-19 karena efek dari beberapa vaksin yang dapat menurun seiring berjalannya waktu.

Baca juga: Vaksin Saja Tidak Cukup untuk Hadapi Omicron, Ini Kata WHO

Biaya vaksin booster, imbuhnya diperkirakan mencapai Rp 300.000.

"Ya paling mahal berapa ya, harganya di bawah Rp 300.000," kata Budi sebagaimana dikutip dari KompasTV, Jumat (3/12/2021).

Sementara itu, Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, vaksin booster tidak diberikan secara gratis kepada semua masyarakat seperti vaksin Covid-19 dosis 1 dan 2.

Baca juga: Omicron Masuk Indonesia, Vaksin Masih Ampuh?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com