Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Denmark Open 22 Oktober Babak Perempat Final

Kompas.com - 22/10/2021, 11:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Jojo berhadapan dengan Kento Momota

Pada perempat final, wakil Indonesia Jonatan Christie (Jojo) akan bertemu dengan pemain Jepang, Kento Momota.

Pertandingan ini akan menjadi pertemuan ke-6 antara Jojo dengan Kento Momota.

Sebelumnya, mereka sudah 5 kali bertemu, dengan Kento Momota mendominasi 4 kemenangan, sementara Jojo memperoleh 1 kemenangan pada 16 besar Malaysia Open 2019.

Saat itu, Jojo menang dua gim dengan skor 22-20 dan 21-15.

Seperti diketahui, Kento Momota merupakan pemain papan atas yang berhasil mengalahkan Lee Zii Jia (pemain Tunggal Putra dari China) pada ajang Piala Thomas 2020 pekan lalu.

Kento Momota berhasil menumbangkan Lee Zii Jia dengan skor 15-21, 21-12, dan 23-21.

Kento Momota dikenal sebagai pemain dengan strategi yang tidak terduga dan bukanlah lawan yang mudah ditaklukan.

Baca juga: Denmark Open 2021, Fajar/Rian Ingin Jaga Momentum Juara Piala Thomas

Fajar/Rian jaga momentum Piala Thomas

Dikutip dari Kompas.com, Jumat (22/10/2021), pasangan ganda putra Fajar/Rian akan menjaga momentum kemenangan Piala Thomas 2020 di Denmark Open 2021.

Fajar/Rian memastikan tiket perempat final Denmark Open 2021 usai mengalahkan MR Arjun/Dhruv Kapila (India) 21-15, 17-21, 21-12.

Selepas pertandingan, Rian mengaku ingin mempertahankan momentum kemenangan Piala Thomas di Denmark Open 2021.

"Senang dan bangga menjadi bagian tim Thomas Indonesia dan mencetak sejarah dengan meraih juara," kata Muhammad Rian Ardianto dalam rilis yang diterima Kompas.com.

"Kami ingin mempertahankan momentum itu di ajang Denmark Open dan turnamen-turnamen selanjutnya," ucap Rian.

(Sumber: Kompas.com/Farahdilla Puspa | Editor: Eris Eka Jaya)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com