Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Cristiano Ronaldo "Pulang" ke Manchester United...

Kompas.com - 28/08/2021, 19:05 WIB
Jawahir Gustav Rizal,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

City hanya bersedia mendatangkan Ronaldo dengan status bebas transfer, sedangkan Juventus bersikeras melepas Ronaldo dengan bayaran sekitar 30 juta euro.

Pada Kamis (26/8/2021) pagi, Mendes menghabiskan waktunya untuk mencari jalan tengah bagi kedua klub.

Namun, ketika jelas bahwa kesepakatan tidak akan mungkin tercapai, ia langsung menghubungi MU

Berlabuh di United

Dalam beberapa jam, kesepakatan untuk merekrut Ronaldo berhasil tercapai berkat serangkaian telepon dari rekan-rekan Ronaldo, termasuk Bruno Fernandes dan Rio Ferdinand.

United dan Mendes mencapai kesepakatan lisan mengenai persyaratan pribadi untuk kontrak dua tahun pada Kamis malam.

Pada Jumat (27/8/2021) pagi, mereka sudah mulai menegosiasikan harga dengan Juventus.

Juve akhirnya menerima kesepakatan dengan 15 juta euro di muka dan bonus yang bisa mencapai 8 juta euro, dan jaminan bahwa mereka akan mendapatkan total 20 juta euro.

Pada saat bersamaan, Ronaldo telah pergi ke tempat latihan Juventus, di Vinovo, untuk mengemasi barang-barangnya dan memberi tahu pelatih Massimiliano Allegri dan rekan satu timnya bahwa dia akan pergi ke Manchester.

Tentu saja United.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com