Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Negara yang Larang Penerbangan dari India

Kompas.com - 25/04/2021, 14:43 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

Sebagianbesar kasus-kasus itu terkait dengan perjalanan internasional.

7. Hongkong

Hong Kong menangguhkan penerbangan internasional dari sejumlah negara dengan penyebaran Covid-19 tinggi, seperti India, Pakistan, dan Filipina sejak 20 April- 2 Mei 2021.

Penangguhan atau larangan ini dikeluarkan setelah 50 penumpang pesawat rute Mumbai-Hong Kong dinyatakan positif Covid-19 saat tiba di wilayahnya.

Dalam aturan baru yang ditetapkan, setiap penumpang yang tiba di Hong Kong harus menunjukkan hasil negatif RT-PCR yang sampelnya diambil dalam 3x24 jam setelah kedatangan.

8. Singapura

Ikon Singapura Patung Merlion di Taman Merlion, Marina Bay, Kamis siang (25/03/2021)KOMPAS.com/ERICSSEN Ikon Singapura Patung Merlion di Taman Merlion, Marina Bay, Kamis siang (25/03/2021)
Negara ini melarang semua pemegang izin masuk jangka panjang dan pengunjung jangka pendek yang memiliki riwayat perjalanan ke India dalam 14 hari terakhir.

Kebijakan ini diberlakukan sejak Sabtu (24/4/2021).

Selain itu, orang-orang yang sudah ada di Singapura sebelum aturan ini diterapkan dan memiliki riwayat perjalanan dari India, harus menambah masa isolasi selama 7 hari di fasilitas khusus yang disediakan.

Namun, penambahan masa isolasi ini tidak lagi harus dilakukan, apabila orang yang bersangkutan telah tiba di Singapura dan melaksanakan isolasi di rumah selama 14 hari sebelum 22 April 2021 malam.

9. Kanada

Ilustrasi Kanada - Kota Edmonton di Alberta (dok. Edmonton Tourism https://www.brandcanadalibrary.ca/).dok. Edmonton Tourism (https://www.brandcanadalibrary.ca/) Ilustrasi Kanada - Kota Edmonton di Alberta (dok. Edmonton Tourism https://www.brandcanadalibrary.ca/).
Pemerintah Kanada melarang penerbangan internasional dari India dan Pakistan selama 30 hari sejak Kamis (22/4/2021).

Larangan ini dikeluarkan sejak dirilisnya informasi kasus harian Covid-19 di India yang mencapai lebih dari 314 ribu kasus.

Menteri Kesehatan Kanada, Patty Hajdu menyebut pendatang yang tiba di Kanada melalui pesawat dan terkonfirmasi positif setengahnya berasal dari penerbangan yang berangkat dari India.

Akan tetapi, untuk penerbangan kargo dari India dan Pakistan masih tetap diizinkan.

10. Australia

Perdana Menteri Australia, Scott Morrison menyatakan, pihaknya akan mengurangi jumlah penerbangan dari negara-negara dengan risiko Covid-19 tinggi, seperti India.

Pesawat sewaan maupun pesawat komersil dari negara tersebut akan dikurangi hingga 30 persen. Demikian pula untuk penerbangan menuju India akan dikurangi dengan jumlah yang sama, seperti dikutip dari ABC, Jumat (23/4/2021).

Pemerintah Australia juga membatasi warganya untuk terbang dan bepergian ke negara tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Tren
'Perang' Kesaksian soal Keterlibatan Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

"Perang" Kesaksian soal Keterlibatan Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com