Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Virus Corona di Dunia 1 Juli: 10,5 Juta Orang Terinfeksi | Inggris Lockdown Leicester

Kompas.com - 01/07/2020, 07:30 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Penyebaran virus corona secara global, baik dari segi jumlah kasus dan korban jiwa masih terus bertambah dari hari ke harinya.

Melansir data dari laman Worldometers, total kasus Covid-19 di dunia terkonfirmasi sebanyak 10.571.525 (10,5 juta) kasus hingga Rabu (1/7/2020) pagi.

Dari jumlah tersebut, sebanyak 5.782.769 (5,7 juta) pasien telah sembuh, dan 513.122 orang meninggal dunia.

Kasus aktif hingga saat ini tercatat sebanyak 4.275.634 dengan rincian 4.217.863 pasien dengan kondisi ringan dan 57.771 dalam kondisi serius.

Baca juga: Bukan China, India Jadi Episentrum Baru Virus Corona di Asia

Berikut 10 negara dengan jumlah kasus virus corona terbanyak:

  1. Amerika Serikat, 2,724,957 kasus, 130,096 orang meninggal, total sembuh 1,135,494.
  2. Brasil, 1.408.485 kasus, 59.656 orang meninggal, total sembuh 790.040.
  3. Rusia, 647.849 kasus, 9.320 orang meninggal, total sembuh 412.650.
  4. India, 585.792 kasus dan 17.410 orang meninggal, total sembuh 347.836.
  5. Inggris, 312.654 kasus dan 43.730 orang meninggal.
  6. Spanyol, 296.351 kasus dan 28.355 orang meninggal.
  7. Peru, 285.213 kasus, 9.677 orang meninggal, total sembuh 174.535.
  8. Cile, 279.393 kasus, 5.688 orang meninggal, total sembuh 241.229.
  9. Italia, 240.578 kasus, 34.767 orang meninggal, total sembuh 190.248.
  10. Iran, 227.662 kasus, 10.817 orang meninggal, total sembuh 188.758.

Baca juga: Melihat Fenomena 10 Juta Kasus Covid-19 di Dunia...

Indonesia

Warga mengikuti tes cepat (Rapid Test) COVID-19 massal di Lapangan Hoki, Jalan Dharmawangsa, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (20/6/2020). Badan Intelijen Negara (BIN) telah melakukan tes cepat (Rapid Test) COVID-19 terhadap 34.021 orang serta tes usap (Swab Test) COVID-19 terhadap 4.637 orang di Surabaya sejak Jumat (29/5/2020) sampai Sabtu (20/6/2020) sebagai upaya untuk memutus rantai penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/wsj.ANTARA FOTO/Didik Suhartono Warga mengikuti tes cepat (Rapid Test) COVID-19 massal di Lapangan Hoki, Jalan Dharmawangsa, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (20/6/2020). Badan Intelijen Negara (BIN) telah melakukan tes cepat (Rapid Test) COVID-19 terhadap 34.021 orang serta tes usap (Swab Test) COVID-19 terhadap 4.637 orang di Surabaya sejak Jumat (29/5/2020) sampai Sabtu (20/6/2020) sebagai upaya untuk memutus rantai penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Didik Suhartono/wsj.

Kasus virus corona di Indonesia tercatat juga mengalami peningkatan, baik dari jumlah kasus, sembuh, maupun yang meninggal dunia.

Hingga Selasa (30/6/2020) pukul 12.00 WIB, kasus positif Covid-19 bertambah sebanyak 1.293.

Sehingga jumlahnya saat ini menjadi 56.385 orang.

Sedangkan untuk kasus sembuh, juga ada penambahan sebanyak 1.006 orang.

Penambahan itu sekaligus menjadikan total pasien yang telah sembuh menjadi 24.806 orang.

Namun, pasien yang meninggal dunia karena infeksi Covid-19 ini juga ikut bertambah sebanyak 71 orang.

Maka, jumlah pasien yang meninggal dunia kini jumlahnya menjadi 2.876 orang.

Baca juga: 54.010 Kasus Positif, Bagaimana Prediksi Pandemi Corona di Indonesia?

Kanada

Petugas kesehatan bertepuk tangan dan melambaikan tangan saat Kepolisian Toronto dan responden garda depan kota memberikan penghormatan kepada mereka di sepanjang University Avenue saat angka kasus terinfeksi virus corona (Covid-19) semakin naik, di Toronto, Ontario, Kanada, AS, Minggu (19/4/2020). Berdasarkan data Johns Hopkins University, hingga Selasa (21/4/2020), AS masih menjadi negara dengan kasus Covid-19 tertinggi dunia mencapai 787.794 dengan korban meninggal 42.362.ANTARA FOTO/REUTERS/CARLOS OSORI Petugas kesehatan bertepuk tangan dan melambaikan tangan saat Kepolisian Toronto dan responden garda depan kota memberikan penghormatan kepada mereka di sepanjang University Avenue saat angka kasus terinfeksi virus corona (Covid-19) semakin naik, di Toronto, Ontario, Kanada, AS, Minggu (19/4/2020). Berdasarkan data Johns Hopkins University, hingga Selasa (21/4/2020), AS masih menjadi negara dengan kasus Covid-19 tertinggi dunia mencapai 787.794 dengan korban meninggal 42.362.

Kanada sedang memperpanjang larangan perjalanan global dan tindakan karantina wajib yang mengharuskan sebagian besar pelancong yang datang ke Kanada.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Arab Saudi Dilanda Hujan Lebat, Banjir Menerjang Madinah

Arab Saudi Dilanda Hujan Lebat, Banjir Menerjang Madinah

Tren
Aliran Uang Kementan untuk Kebutuhan Pribadi SYL, dari Sunat Cucu hingga Hadiahi Mobil Anak

Aliran Uang Kementan untuk Kebutuhan Pribadi SYL, dari Sunat Cucu hingga Hadiahi Mobil Anak

Tren
45 Kata-kata Selamat Hari Buruh 2024, Bakar Semangat Para Pekerja

45 Kata-kata Selamat Hari Buruh 2024, Bakar Semangat Para Pekerja

Tren
Mengapa 1 Mei Diperingati sebagai Hari Buruh Internasional? Berikut Latar Belakangnya

Mengapa 1 Mei Diperingati sebagai Hari Buruh Internasional? Berikut Latar Belakangnya

Tren
4 Suplemen untuk Menambah Nafsu Makan, Apa Saja?

4 Suplemen untuk Menambah Nafsu Makan, Apa Saja?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 1-2 Mei 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 1-2 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Sorotan Media Asing terhadap Kekalahan Indonesia Lawan Uzbekistan | Profil Shen Yinhao, Wasit yang Picu Kontroversi

[POPULER TREN] Sorotan Media Asing terhadap Kekalahan Indonesia Lawan Uzbekistan | Profil Shen Yinhao, Wasit yang Picu Kontroversi

Tren
Siapa Sukanto Tanoto yang Disebut-sebut Disiapkan Lahan Investasi di IKN?

Siapa Sukanto Tanoto yang Disebut-sebut Disiapkan Lahan Investasi di IKN?

Tren
Mengapa Artefak Indonesia Bisa Dicuri dan Diselundupkan?

Mengapa Artefak Indonesia Bisa Dicuri dan Diselundupkan?

Tren
55 Twibbon dan Ucapan Selamat Hari Pendidikan Nasional 2024

55 Twibbon dan Ucapan Selamat Hari Pendidikan Nasional 2024

Tren
Benarkah Tak Boleh Minum Teh Setelah Makan dan Saat Haid? Ini Penjelasan Ahli Gizi UGM

Benarkah Tak Boleh Minum Teh Setelah Makan dan Saat Haid? Ini Penjelasan Ahli Gizi UGM

Tren
Daftar Negara Peserta Olimpiade Paris 2024 Cabang Sepak Bola

Daftar Negara Peserta Olimpiade Paris 2024 Cabang Sepak Bola

Tren
Melihat Kekuatan Irak, Lawan Indonesia pada Perebutan Tempat Ketiga Piala Asia U23

Melihat Kekuatan Irak, Lawan Indonesia pada Perebutan Tempat Ketiga Piala Asia U23

Tren
8 Tim yang Lolos Perempat Final Thomas dan Uber Cup 2024, Siapa Saja?

8 Tim yang Lolos Perempat Final Thomas dan Uber Cup 2024, Siapa Saja?

Tren
20 Ucapan dan Twibbon Hari Buruh 1 Mei 2024

20 Ucapan dan Twibbon Hari Buruh 1 Mei 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com