KOMPAS.com - Smelter adalah pabrik peleburan bijih logam.
Smelter berasal dari Bahasa Inggris.
Kata "smelter" artinya "peleburan".
Riwayat smelter memang menjadi bagian penting dari industri pertambangan.
Posisi smelter adalah bagian hilir dari industri pertambangan.
Fungsi smelter adalah pemberi nilai tambah industri pertambangan untuk membuat barang setengah jadi ketimbang sekadar bijih logam.
Smelter bagi Indonesia adalah bagian dari strategi untuk meningkatkan kualitas ekonomi di industri pertambangan.
Baca juga: Raksasa Otomotif Amerika Bangun Smelter Ramah Lingkungan di Indonesia
Smelter
Laman Kompas.com sebagai bahan literatur edisi 30 Maret 2023 menyebut bahwa industri smelter di Indonesia terus memperbaiki tata kelolanya.
Sementara, dalam penelusuran sejarah, smelter pertama di Indonesia terwujud pada 1996.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.