Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Pola Aliran Sungai beserta Penjelasan dan Contohnya

Kompas.com - 26/10/2023, 02:00 WIB
Rahma Atillah,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

Contoh sungai dengai pola aliran pinnate adalah Sungai Moto Graso terletak di Brazil dan salah satu aliran di Pegunungan Himalaya.

Pola aliran barbed

Pola aliran barbed adalah aliran sungai yang terdapat pada daerah aliran hulu dan daerah alirannya tidak begitu luas.

Pada pola ini cabang-cabang sungai bergabung dengan sungai utama dengan sudut yang meruncing ke arah hulu. Umumnya pola aliran jenis ini diselang-seling dengan adanya danau.

Karakteristik pola aliran barbed berbentuk tanduk atau gunting yang sedang terbuka, di mana pola aliran ini terbentuk karena adanya pembajakan arus sungai.

Contoh sungai dengan pola aliran barbed dapat ditemukan di daerah Jawa Timur, Bali, dan Nusa Tenggara.

Baca juga: 10 Sungai Terdalam di Dunia

Pola aliran deranged

Pola aliran deranged adalah suatu pola aliran yang tidak beraturan, di mana pola ini biasanya terdapat di danau atau rawa.

Karakteristik pola aliran deranged adalah sungainya mengalir keluar masuk rawa atau danau, dengan anak-anak sungainya yang pendek-pendek.

 

Referensi:

  • Erwin Irawan, Dasapta. 2015. Hidrogeologi Umum. Yogyakarta : Penerbit Ombak.
  • Nasrudin, Nugroho, A.R., Nurlina. 2020. Geomorfologi: Konsep dan Implementasi. Banjarmasin: Universitas Lambung Mangkurat.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Skola
5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

Skola
Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Skola
Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Skola
Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Siapa Itu Parikesit?

Siapa Itu Parikesit?

Skola
Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Skola
Mengenal Tokoh Rahwana

Mengenal Tokoh Rahwana

Skola
Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Tokoh Anoman dalam Pewayangan Ramayana

Skola
Mengenal Ukara Lamba Basa Jawa

Mengenal Ukara Lamba Basa Jawa

Skola
Bedane Geguritan Gagrak Lawas lan Gagrak Anyar

Bedane Geguritan Gagrak Lawas lan Gagrak Anyar

Skola
Prinsip dan Macam-macam Tembang Jawa Tengahan

Prinsip dan Macam-macam Tembang Jawa Tengahan

Skola
Pengertian, Ciri-ciri, dan Contoh Tembang Jawa Gedhe

Pengertian, Ciri-ciri, dan Contoh Tembang Jawa Gedhe

Skola
Gaman lan Aji-Ajine Wayang

Gaman lan Aji-Ajine Wayang

Skola
Ratu, Negara, lan Patihe dalam Pewayangan

Ratu, Negara, lan Patihe dalam Pewayangan

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com