Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Expressing Apology: Pengertian, Contoh Ungkapan serta Dialog

Kompas.com - 30/06/2022, 20:00 WIB
Serafica Gischa

Editor

Oleh: Ervina, Guru SMP Negeri 7 Muaro Jambi, Jambi 

 

KOMPAS.com - Apakah kamu pernah melakukan suatu kesalahan atau kekhilafan? Apa yang kamu lakukan setelah menyadari kesalahanmu? Tentunya kamu akan meminta maaf.

Lalu bagaimana cara meminta maaf dalam Bahasa Inggris? Dalam bahasa Inggris, meminta maaf dikenal dengan expressing apology

Expressing apology adalah suatu ungkapan yang dapat digunakan untuk menyatakan permintaan maaf kepada seseorang.

Baca juga: Greeting dan Parting: Pengertian, Contoh Kalimat serta Dialognya

Contoh ungkapan dan respon

Berikut adalah beberapa ungkapan meminta maaf (expressing apology) yang dapat digunakan sehari- hari, beserta dengan responnya: 

  • I’m sorry
    (maafkan saya)
  • I’m really sorry/ I’m very sorry
    (saya benar- benar minta maaf)
  • That’s my mistake, I’m so sorry
    (itu kesalahan saya, maafkan saya)
  • Please forgive me
    (tolong maafkan saya)
  • I apologize for my mistake
    (saya minta maaf atas kesalahan saya)
  • It’s my fault, forgive me
    (itu kesalahan saya, maafkan saya)
  • I’m so sorry for my mistake
    (saya benar- benar minta maaf atas kesalahan saya)
  • I’m sorry, I didn’t mean it
    (maaf, saya tidak sengaja)
  • I must apologize for my mistake
    (saya harus meminta maaf atas kesalahan saya)
  • I’m ashamed to admit that I made a mistake.
    (saya malu mengakui bahwa saya membuat kesalahan)

Baca juga: Simple Future Tense: Penggunaan, Rumus dan Contoh Kalimat

Sedangkan respon yang digunakan, yaitu: 

  • That’s okay
    (tidak apa-apa)
  • It’s fine
    (tidak apa-apa)
  • Don’t worry about it
    (jangan khawatir tentang itu)
  • Don’t say that
    (jangan bilang begitu)
  • Don’t mention it
    (jangan katakan itu)
  • Forget about it
    (lupakan saja)
  • I forgive you
    (saya memaafkanmu)
  • It doesn’t matter
    (tidak masalah)
  • I can understand that
    (saya memahami itu)
  • Never mind
    (tidak masalah)

Baca juga: Simple Past Tense: Pengertian, Rumus dan Contoh Kalimat

Contoh Dialog

Berikut adalah contoh dialog yang memuat ungkapan meminta maaf (expressing apology):

Joni: “Merry, I’m sorry I can’t come to your party yesterday
Merry: “That’s okay, Jon. Don’t worry about that
Joni: “I have to take my grandma to hospital yesterday”
Merry: “What happened to your grandma, Jon? Is she sick?”
Joni: “Yes, suddenly she got a terrible headache”
Merry: “Ohh… I hope she will be fine soon”
Joni: “Thank, she is better now”
Merry: “I’m sorry, I didn’t know that you have problem yesterday, Jon
Joni: “That’s fine, Merry

Terjemahan:

Joni: “Merry, maaf saya tidak bisa hadir di acara pestamu kemarin
Merry: “Tidak apa- apa, Jon. Jangan khawatir tentang itu
Joni: “Saya harus mengantar nenekku ke rumah sakit kemarin”
Merry: “Ada apa dengan nenekmu, Jon? Apakah dia sakit?”
Joni: “Ya, tiba- tiba saja nenek merasa sakit kepala yang luar biasa”
Merry: “Ohh… saya harap nenek baik- baik saja”
Joni: “Terima kasih, dia baik- baik saja sekarang”
Merry: “Maaf, saya tidak tahu kalau kamu ada masalah kemarin, Jon
Joni: “Tidak apa-apa, Merry

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perbedaan Simple Past Tense dan Past Continuous Tense

Perbedaan Simple Past Tense dan Past Continuous Tense

Skola
Antonim dalam Bahasa Inggris: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Antonim dalam Bahasa Inggris: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Skola
Polisemi: Pengertian, Ciri-ciri, dan Contohnya

Polisemi: Pengertian, Ciri-ciri, dan Contohnya

Skola
35 Contoh Kalimat Future Perfect Tense beserta Artinya

35 Contoh Kalimat Future Perfect Tense beserta Artinya

Skola
Contoh Perumpamaan 'Kaya Apa' dalam Bahasa Jawa

Contoh Perumpamaan "Kaya Apa" dalam Bahasa Jawa

Skola
Ateges Tanpa Basa Jawa

Ateges Tanpa Basa Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Wujude Aksara Jawa

Bahasa Jawa: Wujude Aksara Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Nulis lan Maca Pawarta

Bahasa Jawa: Nulis lan Maca Pawarta

Skola
Teori Ordinal dalam Perilaku Konsumen

Teori Ordinal dalam Perilaku Konsumen

Skola
4 Faktor yang Memengaruhi Laju Reaksi, Apa Saja?

4 Faktor yang Memengaruhi Laju Reaksi, Apa Saja?

Skola
Komunikasi Full Duplex: Pengertian dan Contohnya

Komunikasi Full Duplex: Pengertian dan Contohnya

Skola
5 Perbedaan DNA dan RNA yang Penting untuk Diketahui

5 Perbedaan DNA dan RNA yang Penting untuk Diketahui

Skola
Cerita Legendha Basa Jawa

Cerita Legendha Basa Jawa

Skola
Bahasa Jawa: Ngandharake Crita Legendha

Bahasa Jawa: Ngandharake Crita Legendha

Skola
Bahasa Jawa: Ngandharake Surasa lan Nulis Tembang

Bahasa Jawa: Ngandharake Surasa lan Nulis Tembang

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com