Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumus Skala Peta, Menghitung Jarak Sebenarnya dari Jarak di Peta

Kompas.com - 12/03/2020, 08:00 WIB
Nibras Nada Nailufar

Penulis

Misalnya, kita tahu jarak dari kota A ke kota B adalah 20 km atau 2.000.000 cm. Sementara jarak kota A ke kota B pada aplikasi peta di handphone adalah 2 cm.

Maka skala peta di aplikasi handphone tersebut yakni:

2 : 2.000.000 = 1 : 1.000.000

Baca juga: Globe: Pengertian, Kegunaan, dan Sejarahnya

Kemudian, skala juga bisa dipakai untuk membuat peta. Misalnya, kita ingin membuat peta dengan skala 1 : 500.000. Kita mengetahui jarak sebenarnya antara kota A ke kota B adalah 3 km atau 3.000.000 cm.

Maka pada peta yang akan kita gambar, jarak kota A ke kota B adalah:

3.000.000 × 1/500.000 = 6

Jarak kota A ke kota B adalah 6 cm.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com