Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Apa Saja Gejala Speech Delay pada Anak?

KOMPAS.com - Sebagaimana aspek tumbuh kembang lainnya, perkembangan kemampuan bicara pada anak-anak bisa berbeda-beda.

Namun, jika kemampuan bicara anak tak kunjung berkembang seiring usianya, kemungkinan anak mengalami keterlambatan bicara atau speech delay perlu diperhatikan.

Tanda-tanda speech delay pada anak

Melansir Healthline dan Nemours Kids Health, berikut adalah beberapa tanda speech delay pada anak:

Penyebab speech delay

Keterlambatan bicara mungkin disebabkan oleh:

  • Gangguan mulut, seperti masalah dengan lidah atau langit-langit mulut.
  • Frenulum pendek (lipatan di bawah lidah), yang dapat membatasi pergerakan lidah.

Banyak anak dengan keterlambatan bicara memiliki masalah oral-motorik. Ini terjadi ketika ada masalah di area otak yang bertanggung jawab untuk berbicara. 

Dengan kondisi, anak kesulitan untuk mengkoordinasikan bibir, lidah, dan rahang untuk membuat ucapan. Anak-anak yang mengalami speech delay juga mungkin memiliki masalah motorik-oral lainnya, seperti masalah makan.

https://www.kompas.com/sains/read/2023/07/05/163000223/apa-saja-gejala-speech-delay-pada-anak-

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke