Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Samping Papua Nugini, Ini Rekomendasi Rumah Murah di Merauke (II)

Kompas.com - 13/10/2022, 10:00 WIB
Aisyah Sekar Ayu Maharani,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Merauke adalah salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Papua dan berbatasan langsung dengan Papua Nugini.

Ikon terkenal di Merauke adalah Tugu 0 Km Merauke-Sabang yang berlokasi di distrik Sota.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) jumlah penduduk di Merauke per tahun 2021 mencapai 231.696 jiwa.

Adapun Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah mengembangkan Merauke dengan pembangunan sejumlah infrastruktur, seperti pos lintas batas negara (PLBN) hingga permukiman.

Merauke juga menjadi salah satu wilayah yang dilirik oleh pengembang perumahan untuk memasarkan rumah murah.

Dilansir dari Sistem Informasi Kumpulan Pengembang (Sikumbang), berikut Kompas.com rangkum rekomendasi rumah murah di Merauke.

Bagian pertama artikel ini bisa Anda baca melalui tautan berikut Samping Papua Nugini, Ini Rekomendasi Rumah Murah di Merauke (I)

6. Berlian Blorep Permai II

Perumahan ini dikembangkan oleh PT Simpati Tirta Irian Jaya yang berlokasi di Kamundu, Merauke, Kabupaten Merauke.

Saat ini masih tersedia 37 rumah murah dengan 107 unit lain terjual seharga Rp 205 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 98 meter persegi.

7. MBR Griya Elora 1

Perumahan ini berlokasi di Samkai, Merauke, Kabupaten Merauke yang dikembangkan oleh PT Elora Papua Abadi.

Masih tersedia 21 unit rumah subsidi seharga Rp 219 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 80 meter persegi.

8. Griya Yelmasu Indah II

Perumahan ini dikembangkan oleh PT Prisma Cahaya Berlian yang berlokasi di Kamundu, Merauke, Kabupaten Merauke.

Baca juga: Apakah Rumah Subsidi Boleh Diwariskan? Ini Jawabannya

Saat ini masih tersedia 459 rumah murah dengan 69 unit lain telah terjual seharga Rp 219 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 96 meter persegi.

9. Berlian Blorep Permai III Lanjutan

Masih hasil pengembangan PT Simpati Tirta Irian Jaya, perumahan ini berlokasi di Kelapa Lima, Merauke, Kabupaten Merauke.

Masih terdapat 108 rumah subsidi dengan 8 unit lain terjual. Harga jual rumah tidak ditulis, sedangkan luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 98 meter persegi.

10. Anugrah Bintang Kasih

Perumahan ini berlokasi di Kwamki, Mimika Baru, Kabupaten Mimika, dekat dengan Kabupaten Merauke. Perumahan ini dikembangkan oleh PT Anugrah Bintang Kasih.

Masih tersedia 56 unit rumah murah seharga Rp 219 juta untuk luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 72 meter persegi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Tiga Bulan Pertama, BSDE Raup Pra-penjualan Rp 2,22 Triliun

Tiga Bulan Pertama, BSDE Raup Pra-penjualan Rp 2,22 Triliun

Berita
Selasa Besok, Jokowi Akan Serahkan 10.323 Sertifikat Elektronik di Banyuwangi

Selasa Besok, Jokowi Akan Serahkan 10.323 Sertifikat Elektronik di Banyuwangi

Berita
Kata AHY, Kini Harga Tanah di Huntap Petobo Naik 4 Kali Lipat

Kata AHY, Kini Harga Tanah di Huntap Petobo Naik 4 Kali Lipat

Berita
Ini Keuntungan Punya Tanah Kavling Siap Bangun di Kawasan Strategis

Ini Keuntungan Punya Tanah Kavling Siap Bangun di Kawasan Strategis

BrandzView
LRT Jabodebek Layani 3,8 Juta Pengguna Sepanjang Triwulan Pertama

LRT Jabodebek Layani 3,8 Juta Pengguna Sepanjang Triwulan Pertama

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sukoharjo: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sukoharjo: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Penataan KSPN Wakatobi Dilanjutkan, Beres Tahun Ini

Penataan KSPN Wakatobi Dilanjutkan, Beres Tahun Ini

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pati: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pati: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Penataan KSPN Wakatobi Tahap II Rampung Tahun Ini, Apa Saja?

Penataan KSPN Wakatobi Tahap II Rampung Tahun Ini, Apa Saja?

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Cilacap: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Cilacap: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Penyebab Harga Rumah di Denpasar Naik Tiap Tahun

[POPULER PROPERTI] Penyebab Harga Rumah di Denpasar Naik Tiap Tahun

Berita
Penataan Kawasan Wisata Wakatobi Tahap I Telan Anggaran Rp 96,54 Miliar

Penataan Kawasan Wisata Wakatobi Tahap I Telan Anggaran Rp 96,54 Miliar

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kendal: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kendal: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Akses Menuju Stasiun Karawang Segera Dibangun, Naik Whoosh Lebih Mudah

Akses Menuju Stasiun Karawang Segera Dibangun, Naik Whoosh Lebih Mudah

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Temanggung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Temanggung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com