Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Rincian Rekayasa Lalin Konstruksi Stasiun MRT Jakarta Fase 2A

Kompas.com - 09/09/2021, 20:00 WIB
Ardiansyah Fadli,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

2. Jalan MH Thamrin sisi barat (arah Kota) di depan Bank Indonesia menjadi 4 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (4+1) tanpa dipisahkan oleh area kerja.

3. Jalan MH Thamrin sisi timur (arah Blok M) mulai dari depan Kementerian ESDM hingga Bank Bangkok konfigurasi lajur kendaraan tetap sama dengan tahap 1-3A.1, yaitu terdiri dari 4 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (4+1).

4. Jalan MH Thamrin sisi timur (arah Blok M) dari depan Wisma Mandiri hingga Thamrin 10, konfigurasi lajur kendaraan tetap sama dengan tahap 1-3A.1, yaitu 2 lajur kendaraan regular di sisi barat area kerja (contraflow), serta 2 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (2+1) di sisi timur area kerja.

C. Periode 22 Oktober-21 November 2021, pengalihan lalu lintas Stasiun Thamrin tahap
1-3A:

1. Jalan MH Thamrin sisi barat (arah Kota) mulai dari depan BPPT hingga depan Kementerian Agama konfigurasi lajur kendaraan tetap sama dengan konfigurasi lajur kendaraan tahap 1-3A.2 dengan konfigurasi 4 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (4+1).

2. Jalan MH Thamrin sisi barat (arah Kota) di depan Bank Indonesia tetap sama dengan konfigurasi lajur kendaraan pada tahap 1-3A.2 dengan konfigurasi 4 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (4+1).

3. Jalan MH Thamrin sisi timur (arah Blok M) mulai dari depan Kementerian ESDM hingga Bank Bangkok akan dibagi 2 dengan konfigurasi, 2 lajur kendaraan regular di sisi barat area kerja (contraflow), serta 2 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (2+1) di sisi timur area kerja.
.
4. Jalan MH Thamrin sisi timur (arah Blok M) di depan Wisma Mandiri hingga Thamrin 10, konfigurasi kendaraan tetap sama dengan tahap 1-3A.2, yaitu 2 lajur kendaraan regular di sisi barat area kerja (contraflow), serta 2 lajur kendaraan regular dan 1 lajur campur (mixed traffic) antara lajur Transjakarta dan kendaraan regular (2+1) di sisi timur area kerja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com