Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Nih Provinsi dengan Jumlah Hotel Paling Sedikit di Indonesia

Kendati begitu, jumlah hotel di setiap provinsi berbeda-beda. Ada yang memiliki banyak hotel, dan ada pula yang sedikit.

Dari hasil survei hotel tahunan (VHTL) itu, provinsi dengan jumlah hotel paling sedikit di Indonesia ialah Gorontalo.

Gorontalo tercatat hanya memiliki 135 hotel dengan 2.605 kamar dan 3.555 tempat tidur.

Kemudian, provinsi lain yang memiliki jumlah hotel sedikit ialah Kalimantan Utara dengan 138 hotel, 3.159 kamar, dan 4.499 tempat tidur.

Selanjutnya, Sulawesi Barat juga tak memiliki banyak hotel. Jumlahnya 163 hotel dengan 2.434 kamar dan 3.705 tempat tidur.

Di sisi lain, provinsi dengan jumlah hotel paling banyak di Indonesia adalah Bali.

Provinsi berjuluk Pulau Dewata itu memiliki 3.895 hotel dengan jumlah kamar 91.161 unit dan tempat tidur sebanyak 123.977 unit.

https://www.kompas.com/properti/read/2024/01/02/130000121/nih-provinsi-dengan-jumlah-hotel-paling-sedikit-di-indonesia

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke