Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alyssa Wapanatahk Perankan Tiger Lily dalam Live Action Peter Pan & Wendy

Kompas.com - 19/10/2020, 19:04 WIB
Ady Prawira Riandi,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Aktris pendatang baru Alyssa Wapanatahk akan memerankan tokoh Tiger Lily dalam film live-action Peter Pan & Wendy.

Dilansir The Wrap pada Senin (19/10/2020), tokoh Tiger Lily di film ini kabarnya akan dibuat berbeda dengan animasinya.

Baca juga: Sinopsis Film Peter Pan, Pertarungan Peter Pan dan Kapten Hook

Alyssa Wapanatahk merupakan aktris asal Kanada. Ia sudah menggeluti dunia akting sejak berusia 16 tahun.

Alyssa Wapanatahk baru-baru ini merilis film pendek berjudul The Boy And The BRaid yang ia tulis, sutradarai, serta produseri sendiri.

Sebelumnya nama Alexander Molony dan Ever Anderson sudah diperkenalkan sebagai pemeran utama di film ini.

Baca juga: Yara Shahidi Bakal Perankan Tinker Bell di Film Peter Pan

Molony akan berperan sebagai Peter Pan dan Anderson menghidupkan tokoh Wendy.

David Lowery ditunjuk untuk menjadi sutradara dengan naskah skenario yang ditulis olehnya sendiri dan dibantu Toby Halbrooks.

Jude Law sempat digadang-gadang akan memerankan tokoh Captain Hook di film ini.

Sementara itu Yara Shahidi dirumorkan akan menjadi Tinker Bell.

Baca juga: Jude Law Bakal Perankan Captain Hook dalam Film Peter Pan

Namun kedua nama tersebut masih belum dipastikan menghiasi cerita Disney tersebut.

Beberapa karya animasi klasik Disney akan kembali dibuat menjadi versi live-action.

The Little Mermaid, Cruella, dan Jungle Cruise adalah tiga judul yang siap digarap oleh Disney.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

K-Wave
Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Musik
Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Musik
Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Musik
Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Musik
MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

Musik
CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

K-Wave
Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

K-Wave
Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Musik
Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Film
Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Seleb
Popularitas Byeon Woo Seok Meroket, Film Soulmate Dipertimbangkan Dirilis Ulang

Popularitas Byeon Woo Seok Meroket, Film Soulmate Dipertimbangkan Dirilis Ulang

K-Wave
Rian Johnson Konfirmasi Film Ketiga Knives Out Tayang 2025

Rian Johnson Konfirmasi Film Ketiga Knives Out Tayang 2025

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com