Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Kostum Perawat Jennie BLACKPINK Tuai Kritikan | Akun IG Rapper DPR Live Diserang Netizen

Kompas.com - 09/10/2020, 08:01 WIB
Tri Susanto Setiawan

Editor

Baca selengkapnya di sini.

3. Bikin Ashanty Kagum karena Nikah Muda, Nia Ramadhani: Kalau Gue Terusin Ancur

Artis peran Nia Ramadhani tidak pernah menyesali keputusannya menikah di usia muda dengan pengusaha Ardi Bakrie.

Sebagaimana diketahui, Nia menikah dengan Anindra Ardiansyah Bakrie atau Ardi Bakrie di tahun 2010, saat itu usia Nia masih 20 tahunan.

Baca juga: Nia Ramadhani Kena Omel Mertua gara-gara Mikhayla

 

"Tapi dia okelah jadi ibu muda di umur lo, lo kan kawin muda banget," kata Ashanty dikutip dari The Hermansyah A6, Kamis (8/10/2020).

Nia juga tak menyesal menikah di usia muda. Baginya, menikah saat itu membuat dia merasa bisa terselamatkan dari kehancuran.

Baca selengkapnya di sini.

4. Andy /rif Ungkap Pernah Diincar Jadi Vokalis Dewa 19 hingga GIGI

Penyanyi Andy/rif mengungkapkan sebuah cerita di masa lalu saat menjadi bintang tamu di acara Okay Bos.

Awalnya, Raffi Ahmad sebagai pembawa acara berbincang mengenai band /rif yang telah lama berkiprah di dunia musik Tanah Air.

Baca juga: Punya Gaya Khas, Andy /rif Ungkap Alasan Selalu Pakai Topi

“Tapi sekarang /rif apa kabar? Sudah berapa tahun ngeband di /rif, Kang?” tanya Raffi Ahmad, dikutip Kompas.com dari kanal YouTube Trans 7 Official, Kamis (8/10/2020).

“/rif itu sekarang usianya sudah 26 tahun kalau enggak salah,” jawab Andy.

Raffi Ahmad kemudian menanyakan kebenaran kabar yang mengatakan Andy /rif pernah diajak Ahmad Dhani sebagai pengganti vokalis Dewa 19 setelah Ari Lasso hengkang.

Baca selengkapnya di sini.

5. Akun Rapper Korea DPR Live Diserang Netizen Indonesia soal Omnibus Law

Akun Instagram rapper asal Korea Selatan, DPR Live menjadi sasaran kemarahan warganet soal Omnibus Law UU Cipta Kerja.

Seperti diketahui, saat ini Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) tengah disorot terkait pengesahan RUU Cipta Kerja.

Baca juga: Akun Rapper Korea DPR Live Diserang Netizen Indonesia soal Omnibus Law

Hari ini, Kamis (8/10/2020), massa turun ke jalan untuk menolak UU Cipta Kerja. Tak disangka, akun Instagram DPR Live yang namanya serupa dengan DPR (Dewan Perwakilan Rakyat) mendadak dibanjiri komentar dari para netizen +62.

Warganet berkomentar di unggahan terakhir DPR Live pada Jumat (2/10/2020).

Baca selengkapnya di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com