Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Asal, Ini 5 Cara Memilih Keramik Terbaik untuk Rumah

Kompas.com - 05/01/2024, 14:00 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Pilih motif keramik

Untuk motif keramik, Barep menyebut biasanya pembeli yang datang memiliki selera  berbeda-beda. 

Namun, ia menyarankan memiliki keramik dengan model batu marmer agar menambah nilai mewah pada ruangan.

Namun, hal ini kembali lagi pada selera masing-masing. Bila ingin ruangan bernuansa glamor dan ceria, bisa memilih motif keramik yang banyak corak dan kaya warna.

Sesuaikan juga motif keramik yang diinginkan dengan tema ruangan agar tidak saling bertabrakan.

Selain itu, motif keramik harus menyesuaikan tempat atau ruangan dengan tekstur keramik yang ruang yang akan dipasang. 

Baca juga: Hindari, Ini 5 Kesalahan Saat Menata Lantai Kamar Mandi

Pilih warna yang cocok

Terakhir, cara memilih keramik untuk rumah adalah memilih warna yang cocok. Sebaiknya, memilih warna keramik yang sesuai dengan nuansa dan interior ruangan.

Contohnya, jika menginginkan konsep ruangan bergaya elegan dan klasik, keramik berwarna hitam atau putih menjadi pilihan yang cocok. 

"Kalau untuk dinding, lihat juga bawahnya mau terang apa gimana. Balik lagi ke selera, kalau mau terang,cari yang bening. Kita bisa bantu pilihkan, tapi nanti customer yang nentuin," ujarnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Do it your self
6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

Housing
5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

Home Appliances
Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Housing
6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

Decor
Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Decor
6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

Decor
5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com