Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/08/2023, 10:47 WIB
Dominikus Wirawan Kuncorojati,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Ilustrasi kamar tidur kecil, kamar tidur sempit, penyimpanan di kamar tidur.SHUTTERSTOCK/ONZON Ilustrasi kamar tidur kecil, kamar tidur sempit, penyimpanan di kamar tidur.

Merencanakan ruangan selalu merupakan langkah penting agar Anda tidak berakhir dengan pola lalu lintas yang sempit atau furnitur besar yang memenuhi ruangan, tutur Paulus.

Baca juga: Tambahkan Furnitur Ini ke Kamar Tidur agar Terasa Seperti Hotel Mewah

3. Jangan takut menggunakan warna

Meskipun penting untuk tetap minimalis di ruang kecil, bukan berarti tidak bisa menggunakan warna untuk menciptakan ruang idaman.

Bridenstine menyarankan menggunakan warna atau pola pada dinding karena ruang kecil bisa menjadi tempat ideal untuk memberikan sentuhan berani pada dinding. Hal ini terutama berlaku jika bagian ruamh atau ruang lainnya lebih netral, sebut Paulus.

Ilustrasi kamar tidur kecil, kamar tidur sempit, penyimpanan di kamar tidur.SHUTTERSTOCK/DINGA Ilustrasi kamar tidur kecil, kamar tidur sempit, penyimpanan di kamar tidur.

Bagi Anda yang menyewa, ada berbagai pilihan untuk menambahkan warna pada dinding, seperti stiker yang bisa dilepas.

Menambahkan warna melalui barang-barang seperti tempat tidur, pernak-pernik, atau buku juga bisa menjadi pilihan.

Baca juga: 6 Cara Menambahkan Warna pada Rumah, Bikin Lebih Hidup

4. Pertimbangkan penyimpanan

Penyimpanan merupakan tantangan di ruang kecil. Kristin Patrician, pendiri Dwelling Envy Interiors merekomendasikan keranjang dekoratif dan kotak aksen untuk menyembunyikan barang-barang seperti selimut, remote televisi, dan barang-barang kecil yang dapat mengganggu pemandangan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com