Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/08/2022, 20:56 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Memastikan lantai granit tetap mengilap tentu menjadi suatu hal yang diharapkan oleh setiap pemiliknya.

Agar dapat mewujudkan harapan tersebut, pastikan untuk mengetahui cara merawat lantai granit agar tetap mengilap.

Mulai dari rutin dibersihkan hingga memolesnya secara berkala, terdapat beberapa cara merawat lantai granit agar tetap mengilap yang perlu dilakukan dengan benar.

Baca juga: Cara Membersihkan Permukaan Granit agar Tetap Mengkilap

Dilansir dari beberapa sumber, Senin (22/8/2022), berikut ini cara merawat lantai granit agar tetap mengilap.

Ilustrasi mengepel lantai granit.SHUTTERSTOCK/SASIMOTO Ilustrasi mengepel lantai granit.
Bersihkan setiap hari

Permukaan lantai granit perlu dibersihkan setiap hari. Tugas ini penting dilakukan agar lantai granit tidak terlihat kotor dan menjadi kusam akibat debu maupun kotoran yang selalu muncul setiap hari.

Untuk membersihkannya, hilangkan debu yang ada di permukaan lantai granit menggunakan lobby duster atau alat pel kering.

Dengan begitu, debu tidak akan tercampur dengan air pada saat kamu mengepel lantai granit.

Jika sudah tidak ada debu, pel lantai granit dengan kain ata alat yang lembut. Pastikan kamu tidak menggunakan alat-alat yang dapat menyebabkan terkikisnya lantai granit, seperti sikat atau handuk kasar.

Baca juga: Cara Mengepel Lantai Granit agar Bersih dan Tetap Mengkilap

Sebaiknya gunakan floor polisher agar proses pembersihan lantai granit jadi lebih mudah.

Segera bersihkan tumpahan

Sama seperti marmer, permukaan granit bisa dengan mudah ternodai oleh cairan apa pun yang tumpah, sekalipun itu hanya air biasa.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Memperbaiki Pintu Rumah yang Berderit

Cara Memperbaiki Pintu Rumah yang Berderit

Do it your self
6 Hal yang Menarik Lalat Masuk ke Rumah dan Cara Membasminya

6 Hal yang Menarik Lalat Masuk ke Rumah dan Cara Membasminya

Housing
Cara Menghilangkan Lumut dari Halaman Rumah, Mudah dan Cepat

Cara Menghilangkan Lumut dari Halaman Rumah, Mudah dan Cepat

Pets & Garden
Jangan Asal, Ini Metode Terbaik Menyiram Tanaman Anggrek Menurut Ahli

Jangan Asal, Ini Metode Terbaik Menyiram Tanaman Anggrek Menurut Ahli

Pets & Garden
5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

Housing
Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Decor
Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Do it your self
6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

Housing
6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com