Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Piring di Rumah

Kompas.com - 23/06/2022, 10:03 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Kenapa menggunakan minyak esensial?

Minyak esensial, terutama yang antibakteri, digunakan di dalam resep untuk meningkatkan daya pembersihan secara alami.

Baca juga: Cara Membasmi Rumput Liar dengan Garam dan Sabun Cuci Piring

Minyak esensial seperti lemon, kayu putih, jeruk, geranium, atau lavender memiliki sifat antibakteri. Menggunakan minyak esensial jeruk juga dapat membantu membersihkan lemak pada peralatan dapur.

Jika ingin sabun cuci piring memiliki aroma yang menyegarkan, gunakan 10 tetes minyak esensial lemon dan enam tetes minyak esensial kayu putih.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com