Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Hal yang Perlu Diperhatikan sebelum Membeli Akuarium untuk Anak

Kompas.com - 12/09/2021, 14:30 WIB
Lolita Valda Claudia

Penulis

Sangat penting untuk menyiapkan tangki akuarium dan biarkan selama satu atau dua hari untuk menstabilkan suhu air.

Baca juga: Cara Membersihkan Akuarium yang Berkerak

Setelah akuarium terpasang dengan baik maka saatnya membeli ikan. Menambahkan terlalu banyak ikan terlalu cepat dan memberi mereka makan berlebihan adalah kesalahan terbesar yang biasanya dilakukan oleh pemula.

Kamu hanya boleh menambahkan 2-3 ikan sekaligus pada akuarium. Tunggu seminggu, uji kualitas air, jika kualitas airnya bagus, kamu bisa menambahkan beberapa ikan lagi.

Edukasi anak

Jelaskan kepada anak tentang bakteri yang ada di dalam akuarium dan dampaknya pada ikan sehingga anak rajin membersihkan akuarium.

Selain itu, jelaskan juga waktu makan ikan, dan cara menguras air akuarium. Sebaiknya, hindari ikan berukuran besar atau agresif dan sulit dirawat.

Baca juga: Sederet Manfaat Memelihara Ikan Dalam Akuarium

 

Baca buku akuarium, majalah, atau artikel online untuk mempelajari tentang berbagai spesies ikan tropis, seberapa besar setiap ikan, dan ikan mana yang dapat hidup bersama.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com