Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/02/2021, 15:01 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Saat mencoba menata kamar tidur di rumahmu, kamu sebenarnya harus mencari tahu tata aturan yang benar untuk menghindari hal negatif.

Jika kamu tidak tahu seperti apa tata aturan yang baik di kamar tidur, maka kamu bisa merunut pada feng shui, yakni ilmu topografi kuno asal Tiongkok.

Feng shui sendiri ilmu yang memercayai bagaimana manusia dan surga (astronomi), serta bumi (geografi) dapat menyatu dalam harmoni untuk membantu memperbaiki kehidupan dengan menerima Qi (chi) positif.

Baca juga: Simak, Cara Dekorasi Kamar Anak Menurut Feng Shui

Feng shui juga mengajarkan tentang tata letak furnitur dan menyelaraskan ruang dengan menggunakan aliran energi yang tepat.

Dialansir fari beberapa sumber, Jumat (12/2/2021) pada artikel kali ini akan dibahas mengenai beberapa hal buruk yang bisa timbul di kamar tidurmu ketika kamu sembarangan menatanya, merunut kepada feng shui.

1. Memasukkan teknologi

Dalam kehidupan modern yang sibuk, kamu mungkin menghabiskan banyak waktu untuk membungkuk menatap layar.

Jadi, mengapa tidak menjadikan kamar tidurmu sebagai tempat perlindungan yang sepenuhnya bebas teknologi? Lepaskan semua TV, elektronik, peralatan, dan telepon agar tidak menghasilkan energi negatif di sekitarmu.

Baca juga: Hal yang Seharusnya Tidak Ada di Kamar Tidur Menurut Feng Shui

2. Meletakkan cermin di depan tempat tidur

Dalam feng shui, dikatakan bahwa cermin di depan tempat tidur mengundang orang ketiga ke dalam pernikahan. Cermin juga dianggap memantulkan energi di sekitar suatu ruangan, yang dapat mengganggu tidurmu.

Jika kamu memang perlu memiliki cermin, pastikan cermin itu menghadap dan mencerminkan sesuatu yang kamu suka lihat.

3. Lukisan di atas tempat tidur

Lukisan dan foto besar dapat menghasilkan energi jendela atau sinar yang sama beratnya dan mengancam.

Sebaliknya, gantung permadani yang ringan dan mengalir dengan pola yang mengundang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

4 Cara Merawat Pohon Uang agar Tumbuh Subur dan Sehat

Pets & Garden
Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Cara Menyetrika Seprai agar Rapi dan Halus

Do it your self
6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

6 Ide Penyimpanan Selimut di Rumah agar Tetap Rapi

Housing
5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

5 Cara Menjaga Seprai Tidak Mudah Bergeser dan Tetap Rapi

Home Appliances
Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Tips agar Tempat Tidur di Rumah Seperti Hotel

Housing
6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

6 Ide Kamar Tidur Balita yang Estetik dan Nyaman

Decor
Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Dulux Luncurkan #IndonesiaPakaiCatylac, Ajak Konsumen Pilih Cat Berkualitas

Decor
6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

6 Ide Ruang Tamu Bohemian Minimalis

Decor
5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

5 Ide Dinding Aksen untuk Kamar Tidur Bayi

Decor
6 Ide Kamar Tidur Remaja, Cantik dan Bergaya

6 Ide Kamar Tidur Remaja, Cantik dan Bergaya

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com