Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/12/2020, 09:37 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

 

Ilustasi bunga lilac. SHUTTERSTOCK/SHULEVSKYY VOLODYMYR Ilustasi bunga lilac.
6. Lilac

Kebanyakan orang menyukai aroma lilac, tetapi beberapa menganggapnya terlalu astringen atau mirip dengan pembersih rumah tangga.

Namun, jika Anda menyukainya, tanam semak bertangkai banyak ini akan mempercantik halaman rumah Anda.

7. Paperwhites

Beraroma kuat, bunga paperwhites memiliki bentuk dan warna putih yang khas. Tanaman bunga ini adalah umbi dan perkirakan mereka akan mekar di akhir atau awal tahun.

Baca juga: Cara Mudah Menanam Bunga Matahari di Rumah

8. Mock orange

Semak berbunga ini mekar menjadi bunga putih kecil di musim semi atau awal musim panas. Yang terbaik dari semuanya adalah aromanya seperti jeruk yang manis, meskipun sebenarnya bukan bunga jeruk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com