Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Cara Memperbaiki AC agar Tetap Sejuk

AC menjadi peralatan yang paling diandalkan tidak hanya mendinginkan dan menyejukkan ruangan, tapi juga memberi kenyamanan ketika cuaca sedang terik-teriknya. 

Namun, ada beberapa hal yang dapat membuat kondisi tersebut terjadi, bahkan beberapa masalah memerlukan perbaikan unit AC. Untuknya, perbaikan AC ini mudah dilakukan 

Dikutip dari My Decorative, Senin (20/2/2023), berikut lima cara memperbaiki AC agar tetap sejuk.

Anda dapat memeriksa pengaturan AC untuk memastikan pengaturannya sesuai dengan kebutuhan. Merupakan kesalahan umum mengubah pengaturan AC secara tidak sengaja. Hal ini dapat menyebabkan berkurangnya kinerja AC.

Model AC menawarkan berbagai pengaturan. Misalnya, termostat yang dapat diprogram dapat mengatur kecepatan dan suhu AC saat rumah sedang tidak dihuni atau melalui akses jarak jauh. 

Coba perbaikan DIY

Sebelum memanggil teknisi HVAC, pertimbangkan memeriksa apakah Anda dapat melakukan perbaikan AC sendiri atau mengidentifikasi masalahnya.

Biasanya, ketika beberapa peralatan menggunakan satu pemutus, pemutus tersebut dapat trip, mematikan sistem AC. Anda dapat mematikan pemutus arus dan menyalakannya kembali untuk memperbaiki masalah tersebut. 

Penyebab lain unit AC tidak mendinginkan ruangan dengan baik adalah filter udara yang kotor atau tersumbat. Untuk mengatasinya, cukup membersihkan atau mengganti filter udara.

Masalah ventilasi udara yang tersumbat juga dapat diatasi dengan membersihkan sumbatan yang menghalangi udara mengalir dengan bebas. 

Jadi, indentifikasikan masalah yang dialami AC dan didiskusikan dengan ahli tentang piliha terbaik. 

Dapatkan layanan perbaikan dari profesional HVAC

Proyek DIY dapat menjadi solusi nyaman dan hemat biaya untuk masalah AC. Namun, untuk masalah AC yang besar, Anda harus mendapatkan bantuan profesional.

Mencoba memperbaiki masalah sendiri dapat menyebabkan masalah semakin parah. Selain itu, mencoba memperbaiki AC tanpa pengalaman atau peralatan memadai bisa berbahaya.

Meski memperbaiki masalah AC sendiri dapat membantu menghemat uang dalam jangka pendek, tetapi hal ini dapat menyebabkan perbaikan lebih mahal dalam jangka panjang.

Misalnya, komponen AC dan kabel di dalam dinding dapat rusak karena perbaikan yang salah. Anda juga mungkin tidak memiliki semua alat yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan perbaikan sendiri.

Jadi, perlu menghubungi profesional HVAC untuk menangani perbaikan serrta menghemat waktu dan uang. Teknisi HVAC yang berpengalaman memiliki pelatihan dan alat untuk mengidentifikasi juga memperbaiki masalah pada unit AC. 

Perawatan preventif adalah kunci untuk ketahanan AC

Melakukan perawatan AC secara rutin dapat membantu Anda menghindari perbaikan AC serta meningkatkan umur panjang sistem dan menjaganya tetap hemat energi.

Selain itu, melalui perawatan rutin, Anda dapat mempelajari cara mengatasi masalah kecil pada AC sehinggatidak perlu selalu bergantung pada teknisi HVAC untuk memperbaikinya.

https://www.kompas.com/homey/read/2023/02/20/200251976/5-cara-memperbaiki-ac-agar-tetap-sejuk

Terkini Lainnya

5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

Do it your self
Bawa Hoki, Ini Cara Merawat Tanaman Lucky Bamboo di Dalam Ruangan

Bawa Hoki, Ini Cara Merawat Tanaman Lucky Bamboo di Dalam Ruangan

Pets & Garden
6 Penyebab Pakaian Berbulu

6 Penyebab Pakaian Berbulu

Home Appliances
6 Manfaat Merawat Lidah Mertua di Rumah, Apa Saja?

6 Manfaat Merawat Lidah Mertua di Rumah, Apa Saja?

Pets & Garden
5 Warna Cat Dapur yang Cerah, Bikin Ruangan Lebih Ceria

5 Warna Cat Dapur yang Cerah, Bikin Ruangan Lebih Ceria

Decor
Cara Memusnahkan Tungau Kasur dengan Efektif

Cara Memusnahkan Tungau Kasur dengan Efektif

Do it your self
Simak, Begini Tips Menanam Bunga Peony

Simak, Begini Tips Menanam Bunga Peony

Pets & Garden
Tips Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Benar

Tips Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Benar

Do it your self
Karakteristik Anjing Pudel dan Cara Merawatnya

Karakteristik Anjing Pudel dan Cara Merawatnya

Pets & Garden
5 Cara Membuat Ruang Penyimpanan di Rumah

5 Cara Membuat Ruang Penyimpanan di Rumah

Housing
5 Tanaman Hias yang Dapat Mati di Tempat Lembap

5 Tanaman Hias yang Dapat Mati di Tempat Lembap

Pets & Garden
5 Tanaman Hias Luar Ruangan yang Tidak Membutuhkan Sinar Matahari

5 Tanaman Hias Luar Ruangan yang Tidak Membutuhkan Sinar Matahari

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda dari Meja Granit

Cara Menghilangkan Noda dari Meja Granit

Do it your self
5 Cara Meletakkan TV di Ruang Tamu Kecil

5 Cara Meletakkan TV di Ruang Tamu Kecil

Decor
5 Kesalahan Mendekorasi Teras yang Harus Dihindari

5 Kesalahan Mendekorasi Teras yang Harus Dihindari

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke