Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Penyebab Bulu Anjing Bau Apak Setelah Berenang dan Cara Mengatasinya

Ada beberapa ras anjing yang terkenal menyukai air dan berenang seperti jenis Retriever dan Spaniel, di antaranya Labrador retriever, Golden retriever, American water spaniel, Irish water spaniel, juga Portuguese water dog. 

Namun, ada satu hal yang menyebalkan saat anjing berenang, yakni mengeluarkan bau tidak sedap. Bau ini mirip dengan bau cucian yang tidak sepenuhnya kering setelah dicuci atau apak. 

Bau tersebut akan berkurang setelah bulu anjing mengering, tetapi akan kembali lagi setelah anjing basah. Bau apak dapat menjadi lebih buruk pada anjing berbulu tebal. 

Sayangnya, bulu anjing dapat menjebak dan menyerap berbagai bahan organik dari air. Tergantung pada sumber airnya, bulu anjing dapat menyerap bakteri, ganggang, kotoran hewan/ikan, bahan tanaman, juga kotoran lainnya.

Bahan-bahan ini dapat tertinggal di bulu anjing saat mengering dan meninggalkan bau busuk. Selain itu, adanya infeksi kulit dapat membuat bau semakin parah.  

Cara menghilangkan bau apak bulu anjing setelah berenang 

Untungnya, ada beberapa cara mengurangi dan menghilangkan bau apak bulu anjing setelah berenang seperti berikut ini. 

2. Jika anjing peliharaan sering berenang, pertimbangkan memangkas atau mencukur pendek bulunya.

3. Cobalah semprotan penghilang bau khusus hewan peliharaan untuk menutupi baunya sampai Anda memandikan anjing peliharaan. 

4. Mandikan anjing peliharaan setiap kali selesai berenang. Meski tidak praktis, cara ini dapat membantu menghilangkan apa pun di dalam air yang berkontribusi terhadap bau, termasuk klorin. Jika anjingmemiliki alergi atau masalah kulit, sampo dengan obat mungkin direkomendasikan.

5. Pastikan anjing benar-benar kering setelah berenang atau mandi. Jika bulu anjing tetap lembap dalam waktu lama, mikroorganisme, seperti bakteri dan jamur, dapat berkembang biak dan bereproduksi sehingga membuat bau bulunya semakin parah serta berpotensi menyebabkan infeksi kulit.

https://www.kompas.com/homey/read/2023/02/15/163000776/penyebab-bulu-anjing-bau-apak-setelah-berenang-dan-cara-mengatasinya

Terkini Lainnya

Bolehkah Tempat Tidur Menggunakan Headboard? Ini Kata Ahli

Bolehkah Tempat Tidur Menggunakan Headboard? Ini Kata Ahli

Housing
5 Furnitur Sebaiknya Tidak Dibeli untuk Rumah

5 Furnitur Sebaiknya Tidak Dibeli untuk Rumah

Home Appliances
7 Barang yang Harus Dibuang Segera Tanpa Menyesel Kemudian Hari

7 Barang yang Harus Dibuang Segera Tanpa Menyesel Kemudian Hari

Housing
6 Cara Menghilangkan Lumut dari Atap Rumah, Dijamin Enggak Tumbuh Lagi

6 Cara Menghilangkan Lumut dari Atap Rumah, Dijamin Enggak Tumbuh Lagi

Housing
Rumah Modular Dianggap Lebih Ramah Lingkungan, Mengapa?

Rumah Modular Dianggap Lebih Ramah Lingkungan, Mengapa?

Housing
7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

Housing
Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke