Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Kartun Ikonik The Simpsons Tayang Perdana pada 17 Desember 1987...

Kompas.com - 17/12/2021, 13:30 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Sumber Britannica

KOMPAS.com - Dibuat oleh kartunis Matt Groening, The Simpsons dimulai pada tahun 1987 sebagai kartun pendek di Tracey Ullman Show, sebuah program di Fox Broadcasting Company.

Kartun ini lantas diperpanjang menjadi setengah jam, lalu debutnya disiarkan sebagai acara spesial Natal pada 17 Desember 1989.

Dilansir Britannica, sejak saat itu, The Simpsons kemudian mulai ditayangkan secara teratur pada Januari 1990.

Baca juga: The Simpsons Episode Tiananmen Hilang dari Disney+ di Hong Kong

Produser-sutradara televisi veteran James Brooks menjadi produser eksekutifnya, bersama dengan Groening dan Sam Simon

Acara tersebut lambat mendapatkan penonton, tetapi popularitasnya meningkat di akhir tahun. Bahkan, membantu membangun jaringan baru Fox sebagai pesaing utama di siaran televisi.

Terletak di kota fiksi Amerika Springfield, The Simpsons berpusat pada sebuah keluarga era modern tetapi demografinya ada di tahun 1950-an.

Dua orang tua yang sudah menikah, dua anak praremaja dan seorang bayi, kakek-nenek, bibi, dan paman yang masih hidup.

Tokoh utamanya: Lisa, pemain saksofon jazz yang luar biasa dan cenderung berminat pada filsafat dan matematika.

Bart, orang iseng tingkat tinggi, penikmat kekacauan.

Lalu ada "versi dewasa dari anak-anak", Homer Simpson, seorang operator di pembangkit listrik tenaga nuklir, pemuja bir, donat, dan bacon.

Baca juga: Penerbangan Luar Angkasa Richard Branson Ternyata Sudah Diprediksi The Simpsons pada 2014

The Simpsons telah sangat memengaruhi budaya populer dan serial televisi lainnya.

Suara karakter diakui secara luas, dan banyak dari slogan karakter, seperti "D'oh!" Homer, telah jadi ikon.

Selain itu, acara ini diperluas dengan memasukkan buku komik dan video game.

Pada tahun 2007, sebuah film dirilis.

Baca juga: Koleksi Kolaborasi Vans x the Simpsons Datang Lagi

Groening, yang sempat jadi pemenang Emmy Award, tetap menjadi konsultan kreatif acara dan produser eksekutif.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Global
Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Global
Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Global
Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Global
100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

Global
Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Global
Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Global
Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Global
Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Global
Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

Global
Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com