Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

KTT G20: China Pastikan Xi Jinping Datang, Tiba di Bali 14 November 2022

Xi Jinping bakal berada di Bali pada 14-17 November 2022, kemudian melawat ke Thailand tanggal 17-19 November 2022 untuk menghadiri KTT Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC).

Juru bicara Kemlu China Zhao Lijian dalam konferensi pers reguler menyampaikan, Xi akan bertemu Presiden AS Joe Biden dan Presiden Perancis Emmanuel Macron pekan depan di Bali, serta Macky Sall dari Senegal juga Alberto Fernandez dari Argentina.

Gedung Putih sudah mengonfirmasi bahwa Biden dan Xi akan bertemu pada 14 November di sela-sela KTT G20, menjadi pembicaraan langsung pertama mereka sejak Biden menjadi presiden.

Keduanya pernah bertemu sebelum Biden menjabat, dan sempat berbicara melalui telepon beberapa kali selama 22 bulan terakhir.

Namun, pandemi Covid-19 dan keengganan Xi Jinping bepergian ke luar negeri membuat mereka tidak dapat bertemu langsung.

  • Dubes Ukraina Pastikan Zelensky Berpartisipasi dalam KTT G20
  • 3 Jenis Pertemuan dalam Forum G20
  • Meski Putin Tak Hadir, Rusia Ingin Bahas Kerja Sama dengan Turkiye dalam KTT G20

Pertemuan mereka saat KTT G20 terjadi setelah Xi Jinping bulan lalu mengamankan masa jabatan ketiga sebagai pemimpin Partai Komunis China.

AS dan China memiliki hubungan investasi dan perdagangan yang besar, tetapi juga saling berebut pengaruh militer serta diplomatik, terutama di kawasan Asia-Pasifik.

https://www.kompas.com/global/read/2022/11/11/163200170/ktt-g20--china-pastikan-xi-jinping-datang-tiba-di-bali-14-november-2022

Terkini Lainnya

Israel Batal Sita Kamera Associated Press Setelah Panen Kecaman

Israel Batal Sita Kamera Associated Press Setelah Panen Kecaman

Global
Hari Ini, Irlandia dan Norwegia Akan Mengakui Negara Palestina Secara Resmi

Hari Ini, Irlandia dan Norwegia Akan Mengakui Negara Palestina Secara Resmi

Global
Pecah Rekor Lagi, Pendaki Nepal Kami Rita Sherpa Capai Puncak Everest 30 Kali

Pecah Rekor Lagi, Pendaki Nepal Kami Rita Sherpa Capai Puncak Everest 30 Kali

Global
Presiden Iran Meninggal, Puluhan Ribu Orang Hadiri Pemakaman Ebrahim Raisi

Presiden Iran Meninggal, Puluhan Ribu Orang Hadiri Pemakaman Ebrahim Raisi

Global
Rangkuman Hari Ke-818 Serangan Rusia ke Ukraina: 3.000 Napi Ukraina Ingin Gabung Militer | 14.000 Orang Mengungsi dari Kharkiv 

Rangkuman Hari Ke-818 Serangan Rusia ke Ukraina: 3.000 Napi Ukraina Ingin Gabung Militer | 14.000 Orang Mengungsi dari Kharkiv 

Global
Belum Cukup Umur, Remaja 17 Tahun di India Pilih Partai PM Modi 8 Kali di Pemilu

Belum Cukup Umur, Remaja 17 Tahun di India Pilih Partai PM Modi 8 Kali di Pemilu

Global
Menlu AS Tuding ICC Hambat Gencatan Senjata Perang Israel-Hamas

Menlu AS Tuding ICC Hambat Gencatan Senjata Perang Israel-Hamas

Global
Menteri Keamanan To Lam Resmi Terpilih Jadi Presiden Vietnam

Menteri Keamanan To Lam Resmi Terpilih Jadi Presiden Vietnam

Global
Anggota Kabinet Perang Israel Ron Dermer Sebut Tak Ada Kelaparan di Gaza, Kok Bisa? 

Anggota Kabinet Perang Israel Ron Dermer Sebut Tak Ada Kelaparan di Gaza, Kok Bisa? 

Global
Amelia Earhart, Perempuan Pertama yang Melintasi Atlantik

Amelia Earhart, Perempuan Pertama yang Melintasi Atlantik

Internasional
6 Fakta soal Helikopter Presiden Iran, Termasuk Buatan AS dan Sudah Usang

6 Fakta soal Helikopter Presiden Iran, Termasuk Buatan AS dan Sudah Usang

Global
Rusia Umumkan Mulai Latihan Peluncuran Senjata Nuklir Taktis

Rusia Umumkan Mulai Latihan Peluncuran Senjata Nuklir Taktis

Global
Penumpang yang Tewas dalam Singapore Airlines Berencana Berlibur ke Indonesia

Penumpang yang Tewas dalam Singapore Airlines Berencana Berlibur ke Indonesia

Global
[POPULER GLOBAL] Singapore Airlines Turbulensi Parah | Hasil Penyelidikan Awal Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

[POPULER GLOBAL] Singapore Airlines Turbulensi Parah | Hasil Penyelidikan Awal Kecelakaan Helikopter Presiden Iran

Global
Presiden Iran Meninggal, Turkiye Adakan Hari Berkabung

Presiden Iran Meninggal, Turkiye Adakan Hari Berkabung

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke