Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

2 Tahun Cerai, Pria Ini Nikahi Lagi Mantan Istrinya yang Sakit Parah untuk Merawatnya

Melansir World of Buzz pada Senin (29/11/2021), mantan istri Chen yang berusia 35 tahun menderita uremia, penyakit ginjal stadium akhir ketika ginjal berhenti menyaring racun dari urine.

Menurut 8world, sekitar sembilan tahun yang lalu, Chen Zhenfeng yang berusia 30 tahun bertemu dengan Xie Hongxia yang berusia 26 tahun.

Keduanya langsung cocok dan dalam beberapa bulan mereka menikah.

Namun, pernikahan mereka mendapat ujian ketika Xie dua kali keguguran. Bahtera rumah tangga mereka pun kandas karena karena stres, sehingga memutuskan cerai pada 2019.

Selama dua tahun berikutnya, Chen banyak merenungkan pernikahan mereka dan menghubungi mantan istrinya untuk menanyakan kondisi.

Saat itulah Chen mengetahui bahwa Xie menderita uremia, yang mendorongnya untuk membesuknya di rumah sakit.

Di sana, Chen baru tahu bahwa Xie tidak menikah lagi, dan melihat wajahnya yang lesu, dia tidak tega lalu menawarkan pernikahan kembali.


Xie awalnya menolak lamaran Chen, karena tidak ingin membebaninya dengan tagihan medisnya. Namun, Chen bersikeras akan menjaganya dan bakal terus menemaninya.

Saat penyakit Xie berkembang pesat, penglihatannya juga terpengaruh. Dalam sebuah wawancara, dia tidak dapat membedakan jenis kelamin reporter.

“Bahkan kalau kamu tidak bisa melihat lagi, aku bisa menjadi matamu," ujar Chen.

"Jangan menangis, aku rela menyerahkan satu ginjalku meskipun itu berarti aku mungkin hidup beberapa tahun lebih sedikit dan dirimu bisa hidup lebih lama”, lanjut Chen.

Xie kemudian tak kuasa menolak niat baik Chen, dan akhirnya menerima lamarannya.

"Aku harus bertanggung jawab dan aku akan menemani istriku selama sisa hidupku."

https://www.kompas.com/global/read/2021/12/05/191023970/2-tahun-cerai-pria-ini-nikahi-lagi-mantan-istrinya-yang-sakit-parah-untuk

Terkini Lainnya

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok Sebagai Pecundang...

Global
Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Global
Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia Demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Global
Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Global
100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

Global
Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Global
Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Global
Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Global
Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Global
Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

Global
Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke