Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

22 Oktober 1955: Republik Vietnam Diproklamasikan

KOMPAS.com - Vietnam Selatan, atau sering disebut sebagai Republik Vietnam, diproklamasikan pada 22 Oktober 1955.

Negara antikomunis yang berdiri hingga 1976 ini, terletak di kawasan Vietnam bagian selatan.

Saat itu, Vietnam Selatan terbagi menjadi 44 provinsi dan distrik.

Dilansir History, Republik Vietnam diproklamasikan di Saigon oleh Ngo Dinh Diem pasca-menggulingkan Kaisar Bao Dai.

Lahirnya Vietnam Selatan didukung AS, yang saat itu juga bersama-sama berperang dengan Viet Cong.

Saat itu, Viet Cong menguasai Vietnam Utara, yang berideologi komunis.

Perang perebutan wilayah pun tak terelakkan.

Perang demi perang pun terjadi, dengan AS yang juga ikut turun tangan langsung dalam perang panjang itu.

Namun, Vietnam Selatan dan AS akhirnya menyerah kepada Vietnam Utara dan Front Liberasi Nasional (NLF) pada 30 April 1975.

Setelah itu, NLF berkuasa dan mendirikan Republik Vietnam Selatan.

Republik Sosialis Vietnam yang utuh diproklamasikan pada 2 Juli 1976.

Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975.

Perang ini sering disebut bagian dari Perang Dingin.

Saat itu, dua kubu ideologi besar, yakni komunis yang diwakili Soviet dan liberal yang diwakili AS saling berebut pengaruh.

Dua kubu di Vietnam pun saling berperang, yakni Vietnam Selatan dan Vietnam Utara.

https://www.kompas.com/global/read/2021/10/22/115512070/22-oktober-1955-republik-vietnam-diproklamasikan

Terkini Lainnya

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Internasional
Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Global
Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Global
Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Global
Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Global
Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Global
Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Global
Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Global
Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Internasional
Rangkuman Hari Ke-792 Serangan Rusia ke Ukraina: Jerman Didorong Beri Rudal Jarak Jauh ke Ukraina | NATO: Belum Terlambat untuk Kalahkan Rusia

Rangkuman Hari Ke-792 Serangan Rusia ke Ukraina: Jerman Didorong Beri Rudal Jarak Jauh ke Ukraina | NATO: Belum Terlambat untuk Kalahkan Rusia

Global
PBB: 282 Juta Orang di Dunia Kelaparan pada 2023, Terburuk Berada di Gaza

PBB: 282 Juta Orang di Dunia Kelaparan pada 2023, Terburuk Berada di Gaza

Global
Kata Alejandra Rodriguez Usai Menang Miss Universe Buenos Aires di Usia 60 Tahun

Kata Alejandra Rodriguez Usai Menang Miss Universe Buenos Aires di Usia 60 Tahun

Global
Misteri Kematian Abdulrahman di Penjara Israel dengan Luka Memar dan Rusuk Patah...

Misteri Kematian Abdulrahman di Penjara Israel dengan Luka Memar dan Rusuk Patah...

Global
Ikut Misi Freedom Flotilla, 6 WNI Akan Berlayar ke Gaza

Ikut Misi Freedom Flotilla, 6 WNI Akan Berlayar ke Gaza

Global
AS Sebut Mulai Bangun Dermaga Bantuan untuk Gaza, Seperti Apa Konsepnya?

AS Sebut Mulai Bangun Dermaga Bantuan untuk Gaza, Seperti Apa Konsepnya?

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke