Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/02/2021, 09:12 WIB
Lea Lyliana,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

5. Corn dog

Corn dog merupakan salah satu camilan khas Korea yang cukup populer di Indonesia karena drama Start Up. Layaknya, tteokbokki dan makanan Korea lainnya, corn dog juga bisa dijadikan ide bisnis. 

Baca juga: Resep Corn Dog ala Drama Korea Start-Up, Jajanan Kesukaan Han Ji-pyeong

Walau belum sepopuler kimchi dan tteokbokki, beberapa warganet nampaknya mulai menjual corn dog di marketplace.

Mereka mengemas corn dog dengan menggunakan plastik vakum. Namun ada pula yang dikemas dengan menggunakan wadah plastik.

Biasanya hal ini dilakukan jika corn dog hanya dikirim di sekitar tempat pembuatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com