Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/01/2024, 07:49 WIB
Sandra Desi Caesaria,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

11. Ilmu Komputer

Lulusan Ilmu Komputer banyak dicari perusahaan BUMN, karena hampir semua perusahaan sudah terdigitalisasi. Karena itu, untuk mengoperasikan berbagai perangkat milik perusahaan membutuhkan lulusan ilmu komputer.

12. Perpajakan

Perpajakan menjadi jurusan paling laris, karena kebutuhan setiap perusahaan BUMN pasti berkaitan dengan pajak.

Untuk itu, memilih jurusan ini saat akan seleksi masuk perguruan tinggi negeri (PTN) akan membantu kamu berpeluang lebih besar masuk ke BUMN.

13. Ekonomi dan Bisnis

Hampir semua perusahaan BUMN, seperti KAI, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Kimia Farma, dan Bank BRI.

Alasan jurusan Ekonomi dan Bisnis banyak dicari, karena lulusan jurusan ini diminta untuk bisa mengelola keuangan perusahaan.

14. Kimia

Perusahaan milik BUMN yang membutuhkan lulusan Kimia, yakni PT Bio Farma (Perseroo), Kimia Farma, dan lainnya.

15. Statistika

Lulusan statistika bisa berprofesi sebagai analis kontrol kualitas, analis riset pasar, spesialis pemasaran, dan posisi lainnya di perusahaan mana saja, termasuk BUMN.

Baca juga: 8 PTN Punya Jurusan Teknik yang Terima Buta Warna Parsial

Demikian 15 jurusan kuliah S1 yang banyak dicari perusahaan milik BUMN. Kamu bisa pertimbangkan jurusan itu saat ikut SNBP, SNBT, dan seleksi mandiri di 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com