Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Siswa Fatih Bilingual School Aceh Raih Medali Ajang Riset Inovatif Internasional

Kompas.com - 29/05/2023, 14:38 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

 

Project Bata Kreueng

Grup pertama terdiri atas Muhammad Caesar Zia Bawana, Omar Tamil, dan Muhammad Ghiron Almaruzi. Mereke meneliti pemanfaatan cangkang kerang hijau dan ampas tebu yang dihaluskan sebagai alternatif dari bata merah untuk mengurangi kadar Radon dan eco isolator.

Project Rocobu

Grup kedua beranggotakan Dimas Arya Arkana, Khalil Ghibran dan Muhammad Yasya. Mereka menemukan alternatif rockwool dengan memanfaatkan campuran cocopeat dan tebu yang lebih banyak menyerap air sekaligus lebih hemat biaya produksi.

Baca juga: Unesa Raih 16 Medali Emas hingga Perunggu SEA Games 2023 di Kamboja

Project Seatofu

Grup ketiga terdiri dari Yusuf Raihan, T. Atha Salafy dan Althaf Anayatullah Asnawi. Mereka meneliti penggunaan ampas tahu dan lamun untuk mengurangi efek negatif rumah kaca (gas metana dari limbah gas hewan ternak).

Project MSL-Multi Soil Layering

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com