Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/09/2022, 15:46 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Calon mahasiswa yang mengincar perguruan tinggi di Korea Selatan untuk melanjutkan pendidikan, manfaatkan beasiswa Global Korea Scholarship (GKS) 2022.

Beasiswa Global Korea Scholarship (GKS) ini memberikan pembiayaan penuh atau fully funded bagi mahasiswa yang dinyatakan lolos.

Dari puluhan universitas di Korea Selatan yang bisa dipilih di beasiswa Global Korea Scholarship (GKS), setidaknya ada 10 universitas tujuan dalam beasiswa GKS yang pendaftarannya akan ditutup pada bulan Oktober2022 mendatang.

Melansir dari akun Instagram Bimbingan Studi Luar Negeri Schoters, berikut 10 universitas dan deadline pendaftaran beasiswa S1 penuh GKS University Track ke Korea Selatan:

Baca juga: 20 Universitas Terbaik di Surabaya Versi UniRank 2022

Global Korea Scholarship (GKS)

Berikut kampus dan deadline pendaftaran beasiswa GKS:

1. Chungnam National University

  • Deadline pendaftaran: 21 Oktober 2022

2. Daejeon University

  • Deadline pendaftaran: 21 Oktober 2022

3. Kangwon National University

  • Deadline pendaftaran: 21 Oktober 2022

4. Keimyung University

  • Deadline pendaftaran: 21 Oktober 2022

Baca juga: Agar Ginjal Sehat, Dosen UM Surabaya: Jauhi 3 Makanan dan Minuman Ini

5. Pusan National University

Halaman:


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com