Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menpora Pastikan Beri Bonus kepada Atlet Juara Piala Thomas, tapi Akan Perjelas Aturan

Kompas.com - 04/12/2021, 13:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menpora Zainudin Amali akhirnya memastikan bahwa tim bulu tangkis Indonesia yang menjuarai Piala Thomas 2020 akan menerima apresiasi berupa bonus.

Tim bulu tangkis putra Indonesia akhirnya kembali membawa pulang trofi Piala Thomas ke Tanah Air.

Momen bersejarah itu dicapat setelah Jonatan Christie dkk sukses mengalahkan China di partai final.

Pada partai puncak yang digelar di Ceres Arena, Aarhus, Denmark, Oktober 2021 lalu, tim Piala Thomas Indonesia menang 3-0 atas China.

Kemenangan Indonesia hadir berkat keberhasilan Anthony Sinisuka Ginting, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, dan Jonatan Christie yang melibas lawan-lawannya.

Baca juga: Sambil Tonton BWF World Tour Finals, Jokowi Apresiasi Skuad Indonesia untuk Piala Thomas

Alhasil, Indonesia sukses mengakhiri puasa gelar Piala Thomas yang berlangsung selama 19 tahun. 

Sebelumnya, kali terakhir Indonesia menjadi juara Piala Thomas adalah pada edisi 2002 kala masih diperkuat Sigit Budiarto hingga Hendrawa.  

Keberhasilan menjuarai Piala Thomas 2020 sekaligus memastikan Indonesia masih menjadi raja di turnamen beregu putra itu.

Indonesia menjadi negara dengan total koleksi Piala Thomas terbanyak, yakni 14 trofi. 

Pertanyaan kemudian mencuat, yakni apakah tim Piala Thomas Indonesia akan mendapatkan bonus seperti para atlet di Olimpiade dan Paralimpade?

Baca juga: BWF World Tour Finals: Presiden Jokowi Turun ke Lapangan dan Ayun Raket bareng Jonatan Christie

Sebelumnya, hal ini telah dijawab Menpora Zainudin Amali sesuai dengan aturan Permenpora No 1684/2015.

Dalam aturan tersebut, bonus hanya akan diberikan kepada peraih medali emas atau juara di multievent seperti Olimpiade, Paralimpiade, Asian Games, hingga SEA Games.

Lalu, peraih medali emas di single event Kejuaraan Dunia/Asia untuk cabang olahraga Olimpiade.

Terkait aturan ini, juara Piala Thomas yang merupakan single event tidak termasuk kategori.

Setelah pertimbangan panjang, Zainudin Amali akhirnya memutuskan untuk memberikan bonus kepada tim Piala Thomas Indonesia.

Baca juga: BWF World Tour Finals: Jokowi Beraksi dan Beri Apresiasi, Marcus/Kevin Tak Berkeringat...

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Liga Spanyol
Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Liga Spanyol
STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Badminton
Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Liga Indonesia
Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Liga Inggris
Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Liga Inggris
VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com