Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO, Ini 10 Jenis Jamu dan Khasiatnya

Kompas.com - 07/12/2023, 19:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Budaya Sehat Jamu resmi ditetapkan menjadi Warisan Budaya Takbenda (WBTb) oleh UNESCO pada Rabu (6/12/2023).

Penetapan itu dilakukan dalam sesi sidang ke-18 Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage pukul 16.30 WIB di Kasane, Republik Botswana.

Dikutip dari Kompas.com, Kamis (7/12/2023), penetapan tersebut juga menjadikan Budaya Sehat Jamu sebagai Warisan Budaya Takbenda (WBTb) UNESCO yang ke-13 dari Indonesia.

Rupanya, jamu memiliki beragam jenis dengan khasiat yang berbeda-beda, apa saja?

Baca juga: Budaya Sehat Jamu Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO 2023

Baca juga: Diajukan Jadi Warisan Budaya Tak Benda UNESCO, Bagaimana Sejarah Jamu?

10 jenis jamu dan khasiatnya

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut sepuluh jenis jamu yang baru saja menjadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO:

1. Jamu beras kencur

Dikutip dari Kompas.com, Kamis (26/1/2023), jamu beras kencur terbuat dari kencur, jahe, beras putih, air asam jawa, kunyit, gula pasir, gula jawa, dan air.

Jamu ini memiliki sejumlah khasiat seperti mengontrol berat badan, menambah nafsu makan, dan menghilangkan pegal linu.

Jamu yang rasanya manis namun sedikit pedas ini juga bisa meningkatkan stamina, sebagai antidiabetes, dan pengontrol berat badan.

Baca juga: Jamu Pereda Haid Berefek pada Kehamilan? Ini Penjelasannya...

2. Jamu kunyit asam

Ilustrasi jamu kunyit asam. Dok. Shutterstock/Tantri Setyorini Ilustrasi jamu kunyit asam.
Jamu kunyit asam ini memiliki rasa yang manis dan asam karena terbuat dari kunyit, gula aren, garam, asam jawa, dan air.

Khasiat dari jamu kunyit asam yaitu dapat melancarkan dan meredakan nyeri haid.

Jamu ini juga diketahui dapat berperan untuk menjaga kecantikan karena mampu meremajakan sel-sel tubuh.

3. Jamu kunci suruh

Sesuai namanya, jamu kunci suruh ini tersebut dari campuran temu kunci dan daun sirih.

Jamu ini berkhasiat adalah untuk mengatasi masalah keputihan, mengatasi jerawat, dan menghilangkan bau badan yang tidak sedap.

Baca juga: Sering Diolah Jadi Bahan Jamu, Kenali 5 Efek Samping Kunyit bagi Tubuh

4. Jamu uyup-uyup

Dilansir dari Kompas.com (13/3/2022), jamu yang juga dikenal dengan jamu gepyokan ini banyak dikonsumsi para ibu, terutama pada masa menyusui.

Sebab, jamu ini berkhasiat bisa meningkatkan produksi ASI, mengurangi bau badan ibu dan bayi, dan mengatasi rasa kembung.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com