Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Kota dengan Jumlah Konglomerat Terbanyak di Dunia

Kompas.com - 10/04/2022, 20:14 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Majalah bisnis dan finansial Amerika Serikat, Forbes baru-baru ini merilis daftar terbaru kota di dunia dengan jumlah konglomerat terbanyak.

Dari 2.668 konglomerat dalam daftar tahun ini, hampir seperempatnya tinggal di 10 tempat saja.

Meskipun ada pergeseran dalam peringkat, kota-kota tempat tempat tinggal para konglomerat ini sebagian besar sama.

Satu-satunya kota pendatang baru ke dalam daftar 10 besar adalah Seoul yang menggantikan Hangzhou di peringkat 10.

Baca juga: 10 Daerah Paling Toleran di Indonesia, Mana Saja?

 

10 kota dengan jumlah konglomerat terbanyak di dunia

1. New York: 107 konglomerat

New York mencatat tambahan delapan miliarder baru selama setahun terakhir, lebih banyak dari kota lain dalam daftar.

Sebagian besar berada di industri keuangan, termasuk pendiri Thrive Capital Josh Kushner dan raksasa ekuitas swasta Ramzi Musallam.

Meskipun persaingan meningkat, tokoh media Michael Bloomberg tetap menjadi penduduk terkaya dan menyumbang sekitar 13 persen dari total kekayaan miliarder kota.

Baca juga: 10 Kota Tertua di Dunia yang Masih Eksis, Mana Saja?

2. Beijing: 83 konglomerat

Konglomerat properti Wang Jianlin, Pemimpin Dalian Wanda Group, memperluas pangsa pasarnya hingga ke mancanegara. Mereka akan mengembangkan hunian tertinggi di Inggris dan sekaligus Eropa Barat.www.nytimes.com Konglomerat properti Wang Jianlin, Pemimpin Dalian Wanda Group, memperluas pangsa pasarnya hingga ke mancanegara. Mereka akan mengembangkan hunian tertinggi di Inggris dan sekaligus Eropa Barat.

Peningkatan pengawasan pemerintah membuat ibu kota China ini telah kehilangan 174,3 miliar dollar AS dari kekayaan bersih kolektif mereka sejak 2021.

Tercatat ada 17 miliarder termasuk Kate Wang, pendiri raksasa vaping China RLX Technology, dan Will Wei Cheng, CEO perusahaan ride-hailing Didi Global, yang kekayaannya turun di bawah ambang batas tiga koma.

Hanya Zhang Yiming, pendiri TikTok ByteDance dan penduduk terkaya di Beijing yang kekayaannya meningkat 14,4 miliar dollar AS dari tahun lalu.

3. Hong Kong: 68 konglomerat

Selain Beijing, Hong Kong juga mengalami penurunan jumlah konglomerat, di tengah gejolak pasar selama setahun belakangan.

Industri pariwisata yang terhenti membuat miliarder kasino Ina Chan dan Lawrence Ho, serta raja hotel Zhao Tongtong, turun dari peringkat super kaya di kota itu.

Hong Kong juga kehilangan dua miliarder lain, Shing-bor Tang dan Lee Man Tat, yang meninggal pada 2021.

Baca juga: Layanan Mudik Gratis 2022: Daftar Kota Tujuan, Jadwal Keberangkatan, dan Syaratnya

4. London: 66 konglomerat

British Museum, London, Inggris.UNSPLASH/NICOLAS NISANDROU British Museum, London, Inggris.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Tren
Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Tren
Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Tren
Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Tren
Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Tren
7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

7 Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Pegal di Pundak dan Mudah Mengantuk

Tren
BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

BMKG: Beberapa Wilayah Indonesia yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 4-5 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

[POPULER TREN] Kata Media Asing soal Kekalahan Indonesia dari Irak | Tragedi Runtuhnya Jalan Tol di China

Tren
Masalah Tiga Tubuh

Masalah Tiga Tubuh

Tren
Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Jadwal Lengkap Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com