Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gempa Magnitudo 7,4 Guncang Maluku Barat Daya, Terasa hingga Kupang

Kompas.com - 30/12/2021, 01:50 WIB
Rizal Setyo Nugroho

Editor

KOMPAS.com - Gempa bumi dengan magnitudo 7,4 mengguncang Maluku, Kamis (30/12/2021) pukul 01.25 WIB.

Dikutip dari Twitter BMKG, gempa berlokasi di 7.76 LS,127.66 BT atau 45 km barat laut Maluku barat daya dengan kedalaman 210 km.

Meskipun magnitudo gempa cukup besar, namun BMKG menyatakan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

Sejumlah warganet mengungkapkan gempa terasa hingga Kupang, Nusa Tenggara Timur, juga Papua.

Selain itu, gempa juga terasa hingga Bima, NTB, Atambua, dan bahkan Tarakan, Kalimantan Timur.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com