Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Penyebab, Tanda-Tanda dan Cara Mencegah Tanaman Kaktus Agar Tak Mati

Kompas.com - 31/07/2021, 13:55 WIB
Artika Rachmi Farmita

Penulis

KOMPAS.comKaktus tergolong tanaman yang perawatannya mudah lantaran tetap bisa hidup dibiarkan lama tanpa air. Meski begitu, Anda perlu tetap perhatian terhadap perubahan yang dialami agar tiba-tiba kaktus tak mati.

Kaktus memiliki akar yang panjang yang bertugas mencari sumber air. Duri-durinya bertugas menutupi penampang batang sehingga mengurangi intensitas penguapan.

Keunggulan kaktus inilah yang membuat pecinta tanaman jatuh hati. Letakkan saja di dalam pot yang mendapat asupan sinar matahari cukup maka kaktus akan terus hidup dan terus tumbuh.

Meski begitu, layaknya makhluk hidup, kaktus pun bisa jatuh sakit. Jika Anda tak memahami kondisi ini, maka kaktus akan terus sakit dan beresiko mati.

Dilansir dari Home Guides SF Gate, Selasa (16/2/2021), kematian kaktus kemungkinan besar berkaitan dengan kelembaban yang berlebih di sekitar akar.

Faktor-faktor lain juga berpengaruh, seperti penanaman terlalu dalam, suhu rendah, dan jamur pantogen. Berikut ini beberapa potensi masalah yang bisa menimpa kaktus serta cara mengatasinya:

Baca juga: 5 Fakta Menarik tentang Kaktus yang Perlu Diketahui

1. Terlalu banyak air

Tanah dengan drainase yang buruk dan penyiraman berlebihan, dapat dengan cepat membunuh kaktus. Termasuk membuatnya rentan terhadap invasi oleh patogen jamur yang terbawa tanah.

Kaktus memang membutuhkan tanah yang cepat kering, namun tanah dengan kandungan pasir yang terlalu tinggi tidak dapat mempertahankan kelembaban dan nutrisi yang cukup.

Berilah tanah dengan kompos yang sudah lapuk atau lumut gambut, lalu tandai pot dengan label.

Pada penanaman luar ruangan, ubahlah tanah sehingga mengandung hingga 25 persen batu apung untuk meningkatkan drainase tanah.

Anda perlu mengingat aturan umum menanam kaktus:

Siramlah ketika tanah 2 hingga 3 inci di bawah permukaan tanah benar-benar kering. Atau siramlah setiap 2 minggu ketika kaktus tumbuh di tanah yang baik dan dikeringkan dengan baik.

2. Kedalaman tanam yang tidak pas

Menanam kaktus terlalu dalam dapat membuatnya sakit, lalu mati. Itulah mengapa sangat penting untuk memposisikan kaktus pada kedalaman tanah yang sama dengan saat ditanam di pembibitan atau wadah sebelumnya.

Intinya, semua jaringan batang hijau harus tetap berada di atas tanah.

Jika Anda melihat kaktus yang baru ditanam mulai miring, topanglah dengan penyangga yang terbuat dari kayu, bukan tanah tambahan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 8-9 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 8-9 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Minum Kopi Sebelum Makan, Apa Efeknya? | Cabut Gigi Berakhir Meninggal Dunia

[POPULER TREN] Minum Kopi Sebelum Makan, Apa Efeknya? | Cabut Gigi Berakhir Meninggal Dunia

Tren
Ketahui, Ini Masing-masing Manfaat Vitamin B1, B2, hingga B12

Ketahui, Ini Masing-masing Manfaat Vitamin B1, B2, hingga B12

Tren
Uni Eropa Segera Larang Retinol Dosis Tinggi di Produk Kecantikan

Uni Eropa Segera Larang Retinol Dosis Tinggi di Produk Kecantikan

Tren
Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata, Israel Justru Serang Rafah

Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata, Israel Justru Serang Rafah

Tren
Pengakuan TikToker Bima Yudho Dapat Tawaran Endorse Bea Cukai, DBC: Tak Pernah Ajak Kerja Sama

Pengakuan TikToker Bima Yudho Dapat Tawaran Endorse Bea Cukai, DBC: Tak Pernah Ajak Kerja Sama

Tren
Mengenal Rafah, Tempat Perlindungan Terakhir Warga Gaza yang Terancam Diserang Israel

Mengenal Rafah, Tempat Perlindungan Terakhir Warga Gaza yang Terancam Diserang Israel

Tren
Fortuner Polda Jabar Tabrak Elf Picu Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudi Diperiksa Propam

Fortuner Polda Jabar Tabrak Elf Picu Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudi Diperiksa Propam

Tren
Alasan Polda Metro Jaya Kini Kirim Surat Tilang via WhatsApp

Alasan Polda Metro Jaya Kini Kirim Surat Tilang via WhatsApp

Tren
UPDATE Identitas Korban Meninggal Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan, Berasal dari Ponpes Sidogiri

UPDATE Identitas Korban Meninggal Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan, Berasal dari Ponpes Sidogiri

Tren
Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Tren
Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Tren
Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Tren
Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Tren
Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com